Mourinho tak ingin salahkan Essien

Senin, 02 Desember 2013 - 09:33 WIB
Mourinho tak ingin salahkan...
Mourinho tak ingin salahkan Essien
A A A
Sindonews.com – Pelatih Chelsea, Jose Mourinho tak ingin menyalahkan Michael Essien atas gol cepat Southampton ke gawang Chelsea pada laga tadi malam, Minggu (2/12/2013).

Sebelumnya, Essien menjadi pemain yang paling bertanggung jawab atas gol cepat Southampton saat laga baru berjalan 13 detik. Gara-gara ia melakukan kesalahan back pass, bola langsung dimanfaatkan striker Southampton, Jay Rodriguez yang dengan mudah merobek gawang Petr Cech.

Beruntung bagi Essien, pasalnya Mourinho masih berbaik hati memaafkan kesalahan pemain asal Ghana itu. Mourinho menilai banyak pemain melakukan kesalahan di laga tersebut.

“Semua orang berbuat kesalahan. Penyerang gagal mencetak gol, kiper melakukan kesalahan, pemain gelandang kehilangan bola. Itu back pass dan mereka mencetak gol,” ungkap Mourinho seperti dikutip The Metro, Senin (2/12/2013)

“Dia menunjukan penampilan yang normal. Dia menjadi bagian dari stabilitas permainan di tim pada babak pertama,” tambahnya.

Kendati demikian Chelsea berhasil membungkam Southampton dengan skor 3-1. Kemenangan tersebut membuat klub asal London itu sukses memangkas jarak dengan Arsenal menjadi empat poin.
(dka)
Berita Terkait
Chelsea Ditahan Imbang...
Chelsea Ditahan Imbang Burnley 2-2
Keuangan Chelsea Karut-Marut,...
Keuangan Chelsea Karut-Marut, Ini Cara Thomas Tuchel Semangati Pasukannya
Keok Dari Dinamo Zagreb,...
Keok Dari Dinamo Zagreb, Chelsea Derita Tiga Kekalahan Tandang Beruntun
Momen Arsenal Permalukan...
Momen Arsenal Permalukan Chelsea 5-0 Tanpa Balas
Kalahkan Watford, Chelsea...
Kalahkan Watford, Chelsea Jaga Peluang Lolos di Liga Champions
Willian Dapat Tawaran...
Willian Dapat Tawaran dari 2 Klub Liga Premier Inggris
Berita Terkini
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
2 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
5 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
6 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
6 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
8 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
8 jam yang lalu
Infografis
Ukraina Akui Jet tempur...
Ukraina Akui Jet tempur F-16 AS Tak Bisa Tandingi Su-35 Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved