Tim Idola Dilumat Jerman, Seorang Remaja Gantung Diri

Kamis, 10 Juli 2014 - 12:00 WIB
Tim Idola Dilumat Jerman,...
Tim Idola Dilumat Jerman, Seorang Remaja Gantung Diri
A A A
KATMANDU - Kekalahan Brazil ternyata berdampak sangat buruk terhadap psikologis salah satu penggemarnya. Diduga karena kecewa tim kesayangannya kalah telak 1-7 dari Jerman di semifinal Piala Dunia 2014, seorang remaja di Nepal timur nekat mengakhiri hidupnya.

Seperti dilansir Yahoo Sports, Kamis (10/7), polisi menyebutkan, siswa kelas 10 tersebut tertekan lalu gantung diri di rumahnya di desa Bharaul terletak 400 kilometer (250 mil) timur ibu kota Katmandu, Rabu (9/7) pagi waktu setempat.

Remaja itu diidentifikasi sebagai Pragya Thapa. Ibunya menemukannya menggantung di langit-langit kamarnya. Dia tinggal bersama ibu dan kakek-neneknya, sementara ayahnya bekerja di luar negeri.

Polisi mengatakan, saat ini mereka sedang menyelidiki kasus ini dan telah mengirim tubuh korban untuk diotopsi.
(nug)
Berita Terkait
Sisi Lain dalam Pemberantasan...
Sisi Lain dalam Pemberantasan Korupsi
Sisi Lain Amien Rais...
Sisi Lain Amien Rais yang Jarang Diketahui Publik
Kisah Khabib Nurmagomedov...
Kisah Khabib Nurmagomedov Mengungkap Sisi Lain Kehidupan Khabib
Arkeolog Ungkap Sisi...
Arkeolog Ungkap Sisi Lain Camazotz, Batman Suku Maya
Ustad Milenial Coba...
Ustad Milenial Coba Hadirkan Sisi Lain Dinamika Kehidupan Milenial
Film Spencer, Sisi Lain...
Film Spencer, Sisi Lain Putri Diana yang sedang 'Sesat'
Berita Terkini
Kisah Raja Kelas Menengah...
Kisah Raja Kelas Menengah Nick Blackwell Meregang Nyawa di Tangan Chris Eubank Jr
24 menit yang lalu
Ketika Jay Idzes Bikin...
Ketika Jay Idzes Bikin Lukaku Mati Gaya, Media Italia Kirim Pujian
2 jam yang lalu
Joe Louis Juara Kelas...
Joe Louis Juara Kelas Berat yang Hancurkan Fasisme dalam 124 Detik!
3 jam yang lalu
5 Skenario Timnas Indonesia...
5 Skenario Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Newcastle Juara Piala...
Newcastle Juara Piala Liga Inggris, Akhir Penantian 70 Tahun!
5 jam yang lalu
Hasil Lengkap Final...
Hasil Lengkap Final All England 2025: Indonesia Tanpa Gelar!
5 jam yang lalu
Infografis
Jerman Kehabisan Senjata...
Jerman Kehabisan Senjata untuk Dipasok ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved