Conte Latih Italia, Buffon Tak Percaya

Rabu, 16 Juli 2014 - 10:07 WIB
Conte Latih Italia,...
Conte Latih Italia, Buffon Tak Percaya
A A A
TURIN - Mundurnya Antonio Conte sebagai pelatih Juventus menimbulkan spekulasi, ia akan beralih menjadi pelatih timnas Italia yang ditinggal Cesare Prandelli. Namun, kiper sekaligus kapten Juventus, Gianluigi Buffon meragukan spekulasi itu.

"Saya mendengar wawancara dia (Conte) dan ketika ditanyakan tepatnya soal pelatih Timnas Italia, dia terlihat ragu-ragu. Dia seperti orang yang butuh waktu setelah membuat keputusan mundur," kata Buffon di football-italia, Kamis(16/7).

Buffon sendiri menilai, pertanyaan tersebut sangat luar biasa dan mengejutkan. Ia pun memuji pihak yang mencetuskan pertanyaan tersebut. "Fantasi mereka yang menanyakan itu sangat luar biasa," ungkap Buffon.

Kendati meragukan spekulasi itu, Buffon mengungkapkan, Conte merupakan pelatih yang akan cocok di tim mana pun. Terlebih lagi, Buffon menilai, mantan pelatihnya itu sebagai sosok yang dicintai publik.

"Conte adalah pelatih yang akan cocok dengan ruang ganti mana pun di dunia. Orang-orang menyukainya karena semangatnya, profesionalitasnya, dan keinginannya untuk menang serta determinasinya," tutup Buffon.
(aww)
Berita Terkait
Pedih! Kena Comeback...
Pedih! Kena Comeback Benfica, Juventus Derita Rekor Terburuk Dalam Sejarah
Juventus Villages Pamerkan...
Juventus Villages Pamerkan Trofi Kemenangan 'La Vecchia Signora'
Edgar Davids Sapa Penggemar...
Edgar Davids Sapa Penggemar di Juventus Villages
Duel Bologna Vs Juventus...
Duel Bologna Vs Juventus Tuntas 3-3
Napoli Sikat Juventus...
Napoli Sikat Juventus 2-1
Del Piero Konfirmasi...
Del Piero Konfirmasi Sedang Dirawat di Rumah Sakit
Berita Terkini
Canelo Alvarez Kecam...
Canelo Alvarez Kecam Perkelahian Chris Eubank Jr. vs Conor Benn
13 menit yang lalu
Prediksi Formasi Timnas...
Prediksi Formasi Timnas Indonesia jika Dean Zandbergen Dinaturalisasi
1 jam yang lalu
Dilirik Milan hingga...
Dilirik Milan hingga Juventus, Jay Idzes Siap Hengkang, tapi
2 jam yang lalu
2 Kali Mandatory WBA...
2 Kali Mandatory WBA Membunuh Harapan Jaron Ennis Unifikasi Gelar Kelas Welter
3 jam yang lalu
Profil Dean Zandbergen,...
Profil Dean Zandbergen, Penyerang Belanda Keturunan Depok yang Mengaku Dikontak PSSI
3 jam yang lalu
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
4 jam yang lalu
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved