Ronaldo Beberkan Kejelekan Mourinho

Minggu, 31 Agustus 2014 - 18:59 WIB
Ronaldo Beberkan Kejelekan...
Ronaldo Beberkan Kejelekan Mourinho
A A A
MADRID - Cristiano Ronaldo membeberkan kejelekan mantan pelatih Real Madrid, Jose Mourinho selama membesut klub asal Spanyol tersebut. Menurut pemain berjuluk CR7 itu, Mourinho hanya memperkeruh suasana di Madrid.

Mourinho pernah menukangi Los Blancos sejak tahun 2010 hingga 2013 lalu sebelum akhirnya hijrah kembali ke Inggris untuk melatih Chelsea. Selama di Madrid, pelatih asal Portugal itu memberikan gelar juara La Liga, Copa del Rey serta Piala Super Spanyol.

Namun tak hanya sederet gelar yang diberikan pelatih berusia 51 tahun itu. Mega bintang Cristiano Ronaldo membeberkan kejelekan Mourinho yang ternyata hanya memperkeruh suasana hangat yang sebelumnya menyelimuti Santiago Bernabeu, markas Madrid.

"Ada suasana yang buruk dan itu adalah periode sulit dalam hal pribadi. Ada situasi dengan pemain lain dan juga dengan fans," ucap Ronaldo seperti dilansir Daily Mail, Minggu (31/8).

Mourinho memang terkenal tidak bersahabat dengan media Spanyol. Selain itu, Mou juga menjadi musuh publik setelah pelatih berjuluk The Special One itu menbangku cadangkan kiper Iker Casillas dan Angel di Maria yang kini hengkang ke Manchester United.
(wbs)
Berita Terkait
Real Madrid Kembali...
Real Madrid Kembali ke Santiago Bernabeu saat Menjamu Celta Vigo Pekan Ini
Griezmann Pilih Nomor...
Griezmann Pilih Nomor 8 Karena Kobe Bryant
Benzema Cedera, Luka...
Benzema Cedera, Luka Jovic Tebar Pesona di Laga Real Madrid vs Real Sociedad
Madrid Buntuti Atletico...
Madrid Buntuti Atletico di Pucuk Pimpinan La Liga
Hasil Pertandingan :...
Hasil Pertandingan : Liga Europa, Piala Liga Inggris, La Liga
Campuri Masalah Penjadwalan...
Campuri Masalah Penjadwalan Pertandingan, La Liga Berencana Tuntut RFEF
Berita Terkini
Ranking BWF Usai Badminton...
Ranking BWF Usai Badminton Asia Championships 2025: Empat Ganda Putra Indonesia Kuasai 10 Besar
9 jam yang lalu
Atlet Berkuda Indonesia...
Atlet Berkuda Indonesia Juara Toscana Tour 2025, PP Pordasi Susun Langkah Strategis di IKN
10 jam yang lalu
Link Streaming Real...
Link Streaming Real Madrid vs Arsenal Leg 2 Liga Champions 2025 di VISION+
11 jam yang lalu
Mengapa Conor McGregor...
Mengapa Conor McGregor Ngamuk Pecahkan Kaca Bus Khabib Nurmagomedov?
11 jam yang lalu
Profil Vitinho: Winger...
Profil Vitinho: Winger Asal Brasil yang Laporkan PSIS Semarang ke FIFA karena Gaji Tak Dibayar
13 jam yang lalu
Pelatih Korea Utara...
Pelatih Korea Utara Akui Timnya Sempat Gugup Hadapi Timnas Indonesia U-17
13 jam yang lalu
Infografis
UEFA Berikan Penghargaan...
UEFA Berikan Penghargaan Spesial untuk Cristiano Ronaldo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved