Rossi Tatap Balapan di Misano

Senin, 01 September 2014 - 17:46 WIB
Rossi Tatap Balapan...
Rossi Tatap Balapan di Misano
A A A
SILVERSTONE - Valentino Rossi tidak membutuhkan waktu lama untuk meratapi kegagalannya di Silverstone, Inggris, Minggu (31/8) kemarin. Juara dunia tujuh kali itu pun langsung menatap balapan berikutnya di Misano World Circuit Marco Simoncelli, Italia, pada 14 September mendatang.

Misano sendiri adalah tempat favorit bagi Rossi. Pasalnya, joki Movistar Yamaha ini sudah memiliki catatan mengesankan di sirkuit yang memiliki panjang 4.064 km. Tercatat, dia sudah berdiri sebanyak empat kali podium dan dua diantaranya berhasil dimenangkannya.

Terakhir kali, pembalap yang dikenal dengan julukan The Doctor berdiri di podium pada 2012 atau sewaktu menunggangi motor tim Ducati. Terlepas dari semua catatan mengesankan, dia berharap bisa tampil 100 persen pada balapan seri ke-13 musim ini.

"Sekarang kami harus fokus pada Misano, karena itu adalah tempat favorit saya. Sekarang saya ingin mencoba mempersiapkan 100 persen untuk tampil sekompetitif mungkin pada balapan berikutnya," ungkap Rossi dikutip Crash, Senin (1/9).

Sejauh ini, Rossi berada di peringkat ketiga dengan raihan 189 poin atau terpaut 99 poin dari pimpinan klasemen sementara.
(bbk)
Berita Terkait
Motogp Mandalika 2022,...
Motogp Mandalika 2022, Penonton Hari Kedua Membeludak
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya...
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya di MotoGP 2021
Momen Penonton MotoGP...
Momen Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk untuk Menuju Tribun
Tak Mau Ketinggalan...
Tak Mau Ketinggalan Aksi Pembalap, Penonton Datangi Sirkuit Mandalika Sejak Pagi
Puncak Arus Balik Penonton...
Puncak Arus Balik Penonton MotoGP Diprediksi Malam Ini, Kemenhub Siapkan Tiket 'Go Show'
Suguhkan 63 Balapan...
Suguhkan 63 Balapan Live, Saksikan Seluruh Rangkaian Seri MotoGP di SPOTV melalui Vision+!
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
5 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
10 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
11 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
12 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
12 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
13 jam yang lalu
Infografis
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Peradaban Kuno di Planet Mars
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved