Djanur Berharap Wasit Bersikap Adil

Minggu, 02 November 2014 - 12:31 WIB
Djanur Berharap Wasit...
Djanur Berharap Wasit Bersikap Adil
A A A
BANDUNG - Pelatih Djadjang 'Djanur' Nurdjaman berharap laga semifinal antara Persib Bandung vs Arema Cronus berjalan fair. Sang pengadil di lapangan pun diharapkan bertindak adil.

"Kita berharap dipimpin wasit yang bagus supaya pertandingan hasilnya bisa diterima kedua pihak," kata Djanur di Bandung, Sabtu (1/11/2014).

Soal dipindahnya laga semifinal ke Palembang, Djanur menyambut baik. Menurutnya laga di Palembang akan lebih berjalan netral, terutama dari segi dukungan suporter.

"Atmosfer mungkin beda. Tapi paling tidak kita tidak khawatir dengan keadaan di luar lapangan. Mungkin (kurang meriah), tapi enggak apa-apa yang penting lebih nyaman, cukup netral," ungkapnya.

Untuk menghadapi semifinal, Djanur sudah mempersiapkan tim dengan cermat. Akan bertolak ke Palembang pada Minggu (2/11/2014), Persib fokus pada persiapan meraih kemenangan.

"Dan alhamdulillah semua pemain dalam kondisi bagus untuk semifinal nanti, tidak ada yang cedera atau akumulasi kartu," tandas Djanur.
(wbs)
Berita Terkait
Liga 2 Tercoreng, Kalteng...
Liga 2 Tercoreng, Kalteng Putra vs PSBS Biak Dihiasi Baku Pukul
Perwakilan Klub dan...
Perwakilan Klub dan Asosiasi Pemain Temui Menpora Minta Liga 2 Kembali Bergulir
Pemain Gresik United...
Pemain Gresik United Pilih Pulang Kampung Menjadi Petani
Persib Vs Persija :...
Persib Vs Persija : Kemenangan Jadi Harga Mati Kedua Tim
Usai Jalani Uji Coba...
Usai Jalani Uji Coba Terakhir, VAR Sudah Siap Digunakan di Liga 1
Kesalahan Wasit Masih...
Kesalahan Wasit Masih Terulang, Liga 1 Bakal Ada VAR di Musim Depan?
Berita Terkini
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
10 menit yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
28 menit yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
1 jam yang lalu
Siapa Petinju Terbaik...
Siapa Petinju Terbaik di Tahun 1920-an?
2 jam yang lalu
Nova Arianto Bangga...
Nova Arianto Bangga Berproses dengan Timnas Indonesia U-17
3 jam yang lalu
Prestasi Timnas Indonesia...
Prestasi Timnas Indonesia di Piala Asia di Semua Level Usia: Garuda Menyala
4 jam yang lalu
Infografis
4 Dosa Wasit Ahmed Al...
4 Dosa Wasit Ahmed Al Kaf, Terbaru Merampok Kemenangan Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved