PSSI Minta Timnas Indonesia Bersujud

Selasa, 18 November 2014 - 01:18 WIB
PSSI Minta Timnas Indonesia...
PSSI Minta Timnas Indonesia Bersujud
A A A
JAKARTA - PSSI dan Badan Tim Nasional mempunyai permintaan khusus untuk Timnas Indonesia Senior saat melakukan sujud saat selebrasi mencetak gol di laga AFF Suzuki Cup 2014 mulai 22 November mendatang.

PSSI dKetua BTN, La Nyalla Mattalitti menginginkan kepada pemain Timnas Indonesia yang beragama Islam agar merayakan gol dengan sujud syukur.

“Saya harapkan khusus bagi pemain Muslim, hendaknya merayakan gol atau kemenangan dengan melakukan sujud syukur. Saya rasa cara selebrasi dengan bersyukur adalah sesuatu baik untuk dilakukan dan diwajibkan bagi seluruh pemain timnas yang muslim,” kata La Nyalla dalam keterangan persnya.

Selain itu La Nyalla juga mengharapkan para pemain Timnas bisa bermain all out di setiap laga untuk meraih juara AFF Suzuki Cup 2014 tahun ini. Bahkan untuk memompa semangat bertanding para pemain, PSSI juga memberikan bonus di setiap pertandingan. Tapi bonus itu dapat dikucurkan jika Timnas menang di setiap laganya.
(wbs)
Berita Terkait
Piala AFF 2022: Indonesia...
Piala AFF 2022: Indonesia Terakhir Menang Tahun 2016, Ini yang Membuat Vietnam Besar Kepala
Puji Mentalitas dan...
Puji Mentalitas dan Fisik Skuad Timnas Indonesia U-16, Erick Thohir Minta Tak Berpuas Diri
Piala ASEAN Mitsubishi...
Piala ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024, Timnas Singapura Benamkan Kamboja 2-1
Intip Latihan Terakhir...
Intip Latihan Terakhir Timnas Indonesia Jelang Lawan Kamboja di Piala AFF 2022
Jelang Filipina vs Indonesia,...
Jelang Filipina vs Indonesia, Ini Syarat Skuad Garuda Lolos ke Semifinal Piala AFF 2022
Persiapkan AFF di Singapura,...
Persiapkan AFF di Singapura, Timnas Indonesia Diberangkatkan ke Turki
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
10 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
11 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
12 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
13 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
14 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
15 jam yang lalu
Infografis
9 Negara Asia Lolos...
9 Negara Asia Lolos Piala Dunia U-17 2025, Indonesia Wakil ASEAN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved