Mou : Ivanovic Darah Baru Chelsea

Rabu, 28 Januari 2015 - 10:47 WIB
Mou : Ivanovic Darah...
Mou : Ivanovic Darah Baru Chelsea
A A A
LONDON - Tidur pelatih Chelsea, Jose Mourinho pastinya akan nyenyak usai anak asuhnya sukses melangkah ke final Capital One Cup. Dari rangkaian pertandingan yang sangat melelahkan ada satu nama yang membuatnya bangga. Dia adalah Branislav Ivanovic.

Pemain belakang berkewarganegaraan Serbia itu dipuji setinggi langit oleh Mourinho. Pelatih asal Portugal itu pun ogah memikirkan lagi soal kritikan tajam yang dialamatkan pada salah satu anak asuhnya, Diego Costa yang dianggap sebagai biang rusuh dalam kontra Liverpool itu. Mourinho hanya ingin merayakan kemenangan. Hanya laga final kini yang masuk dalam pikirannya.

Bekas pelatih Real Madrid itu mengatakan kalau Ivanovic mempunyai mental juara dan aksinya bisa menjadi contoh pemain muda di mana perjuangan keras bakal membuahkan hasil manis.

"Dia mempunyai banyak darah dan sepatunya penuh dengan darah. Itu bisa menjadi contoh pemain muda di akademi," ujar Mourinho dilansir dailymail, Rabu (28/1/2015).

Darah yang dimaksud di sini adalah Mourinho ingin menggambarkan betapa Ivanovic tidak kenal lelah terus berjuang sepanjang pertandingan sampai terjadinya gol tersebut di perpanjangan waktu. Bukan hanya menahan gemburan The Reds, Ivanovic pun akhirnya keluar sebagai pahlawan lewat gol semata wayangnya.
(bbk)
Berita Terkait
Bangun One Macquarie...
Bangun One Macquarie Park, One Global Capital Dapat Suntikan Rp3,3 Triliun
One Global Capital Umumkan...
One Global Capital Umumkan Rencana Ambisius di 2024
One Global Capital Bawa...
One Global Capital Bawa Kabar Terbaru soal Ekspansinya di Australia
One Global Capital Akuisisi...
One Global Capital Akuisisi Aset Kedua Crown Group di Sydney
Garap Proyek di Sydney...
Garap Proyek di Sydney Rp5,5 Triliun, One Global Capital Gandeng Kengo Kuma
One Global Capital Ambil...
One Global Capital Ambil Alih Proyek di Infinity Park Senilai Rp5,75 T
Berita Terkini
Calvin Verdonk Tutup...
Calvin Verdonk Tutup Pintu Main di Liga Inggris, Bundesliga Jadi Alternatif Jelang Usia Kepala 3
45 menit yang lalu
Kekalahan Islam Makhachev...
Kekalahan Islam Makhachev yang Menodai Rekor Tak Terkalahkan
1 jam yang lalu
Ben Whittaker Akhiri...
Ben Whittaker Akhiri Kisah Liam Cameron di Ronde Kedua
1 jam yang lalu
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Manchester United Selamat dari Degradasi, Leicester City Turun ke Championship
2 jam yang lalu
Antara Persahabatan...
Antara Persahabatan dan Ambisi: Jalan Terjal Islam Makhachev Menuju Gelar Kedua!
3 jam yang lalu
Trent Alexander-Arnold...
Trent Alexander-Arnold Jadi Pembeda! Liverpool Lumat Leicester 1-0
7 jam yang lalu
Infografis
Kapal Perang China Tembaki...
Kapal Perang China Tembaki Armada Angkatan Laut Selandia Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved