Wasit Ukir Sejarah Keluarkan Kartu Putih saat Duel Sporting vs Benfica, Begini Artinya
Senin, 23 Januari 2023 - 21:36 WIB
Tim medis dari kedua tim saling berkerja sama untuk menolong pemain yang dimaksud. Lalu, wasit mengeluarkan kartu putih dan menunjukkannya kepada kedua belah pihak.
Usut punya usut, kartu putih rupanya dikeluarkan wasit untuk mengapresiasi sikap fair play yang ditunjukkan kedua tim. Ini juga untuk mengajak klub-klub sepak bola lainnya ikut menjunjung tinggi fair play.
Portugal menjadi negara negara pertama yang memberlakukan kartu putih, selain kartu kuning dan kartu merah. Baru kali ini terjadi sejak kartu kuning dan merah digunakan mulai Piala Dunia 1970.
Lihat Juga: Soccer Challenge Jakarta Seri 2: Langkah Awal Membangun Timnas Putri Indonesia yang Kuat
Usut punya usut, kartu putih rupanya dikeluarkan wasit untuk mengapresiasi sikap fair play yang ditunjukkan kedua tim. Ini juga untuk mengajak klub-klub sepak bola lainnya ikut menjunjung tinggi fair play.
Portugal menjadi negara negara pertama yang memberlakukan kartu putih, selain kartu kuning dan kartu merah. Baru kali ini terjadi sejak kartu kuning dan merah digunakan mulai Piala Dunia 1970.
Lihat Juga: Soccer Challenge Jakarta Seri 2: Langkah Awal Membangun Timnas Putri Indonesia yang Kuat
(mirz)
tulis komentar anda