Jejak Chelsea saat Lolos ke Putaran Kelima Piala FA, Akankah Juara?

Kamis, 08 Februari 2024 - 09:28 WIB
Chelsea berhasil menyingkirkan Aston Villa 3-1 pada laga perempat final Piala FA 2023/2024 di Villa Park, Kamis (8/2/2024) / Foto: Chelsea
Chelsea berhasil menyingkirkan Aston Villa 3-1 pada laga perempat final Piala FA 2023/2024 di Villa Park, Kamis (8/2/2024). Ini merupakan ke-22 kalinya The Blues lolos ke putaran kelima.

Fakta menarik muncul ketika Chelsea lolos ke putaran kelima Piala FA. Menurut statistik yang dikutip dari Squawka, setiap The Blues lolos ke tahap ini mereka tercatat enam kali keluar sebagai juara (Musim 2000, 2007, 2009, 2010, 2012 dan 2018).

Sementara pada amusim 2002, 2017, 2020, 2021 dan 2022, Chelsea hanya mampu keluar sebagai runner up. Sisanya ketika lolos ke putaran kelima, Chelsea gagal juara.





Dengan kata lain, ada kesempatan Chelsea untuk mengulangi keberhasilan merebut trofi juara Piala FA di musim ini. Menanggapi keberhasilan ini, Mauricio Pochettino mengaku senang karena anak asuhnya bermain luar biasa.

"Saya sangat senang, pertama-tama karena para pemainnya luar biasa dengan bermain baik dan menikmatinya. Sepak bola harusnya tentang kegembiraan melawan tim yang melakukan tugasnya dengan fantastis, yang sangat sulit dikalahkan di sini," kata Mauricio Pochettino dilansir dari laman Chelsea, Kamis (8/2/2024).



Jejak Chelsea saat Lolos ke Putaran Kelima Piala FA



◉ 2000 - (Juara)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More