Real Madrid Dinilai Membutuhkan Mbappe untuk Ikuti Kejayaan Ronaldo
Selasa, 12 Mei 2020 - 16:51 WIB
MADRID - Raksasa LaLiga dinilai harus mendatangkan bintang Paris Saint-Germain Kylian Mbappe, agar bisa mengikuti kejayaan Cristiano Ronaldo di Bernabeu yang hengkang ke Juventus.
Itu disampaikan oleh mantan Pemain Real Madrid Fabio Cannavaro. Ia percaya Real Madrid membutuhkan Mbappe tetapi merasa akan sulit untuk mengontrak pemain berkebangsaan Prancis tersebut.
Mbappe, 21, terus dikaitkan dengan kepindahan ke Madrid dari PSG, di mana ia telah membintangi kejayaan PSG selama tiga musim terakhir.
"Saya pikir akan sulit bagi Madrid untuk mendapatkannya. Presiden PSG adalah orang yang ingin menang, saya kenal mereka dengan baik dan mereka akan berjuang keras untuk mempertahankan Mbappe," lanjutnya.
Mbappe telah memenangkan tiga gelar Ligue 1, Coupe de France dan Coupe de la Ligue dengan PSG.
Dia mencetak 30 gol dalam 33 pertandingan di semua kompetisi musim ini, dengan kampanye Ligue 1 dibatalkan karena pandemi coronavirus.
Lihat Juga: Tijjani Reijnders Gelandang Produktif di Liga Champions, Eliano Semoga Bisa Tiru Sang Kakak
Itu disampaikan oleh mantan Pemain Real Madrid Fabio Cannavaro. Ia percaya Real Madrid membutuhkan Mbappe tetapi merasa akan sulit untuk mengontrak pemain berkebangsaan Prancis tersebut.
Mbappe, 21, terus dikaitkan dengan kepindahan ke Madrid dari PSG, di mana ia telah membintangi kejayaan PSG selama tiga musim terakhir.
"Saya pikir akan sulit bagi Madrid untuk mendapatkannya. Presiden PSG adalah orang yang ingin menang, saya kenal mereka dengan baik dan mereka akan berjuang keras untuk mempertahankan Mbappe," lanjutnya.
Mbappe telah memenangkan tiga gelar Ligue 1, Coupe de France dan Coupe de la Ligue dengan PSG.
Dia mencetak 30 gol dalam 33 pertandingan di semua kompetisi musim ini, dengan kampanye Ligue 1 dibatalkan karena pandemi coronavirus.
Lihat Juga: Tijjani Reijnders Gelandang Produktif di Liga Champions, Eliano Semoga Bisa Tiru Sang Kakak
(agn)
tulis komentar anda