Janda, Nangis, Marilungo, 11 Nama Lucu Pesepak Bola Ini Bikin Ngakak

Sabtu, 22 Januari 2022 - 13:26 WIB
Janda, Nangis, Marilungo, 11 Nama Lucu Pesepak Bola Ini Bikin Ngakak/istimewa
Janda , Nangis, Marilungo, 11 nama lucu pesepak bola dunia yang dijamin bikin fans sepak bola di Indonesia ngakak. Beberapa nama atau panggilan pesepak bola dunia bermakna lucu bagi orang Indonesia. Berikut 11 nama lucu pesepak bola dunia yang bisa bikin ngakak.

1. Petr Janda







Petr Janda dikenal sebagai pemain yang pernah membela Timnas Republik Ceko. Kata Janda dalam bahasa Indonesia adalah perempuan yang sudah tidak memiliki suami karena perceraian atau ditinggal meninggal.



7. Vladimir Granat



Vladimir Vasilyevich Granat nama lengkapnya dikenal sebagai pemain sepak bola yang pernah berseragam Timnas Rusia. Dalam bahasa Indonesia, Granat bermakna bahan peledak lempar yang mematikan.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More