Liverpool Beruntung Kalahkan Leicester City, Virgil Van Dijk: Kami Tampil Sangat Buruk!

Sabtu, 31 Desember 2022 - 08:30 WIB
Van Dijk tak memungkiri Liverpool bermain sangat buruk pada laga kandang itu. Menurutnya, banyak yang harus dibenahi untuk meningkatkan performa.

“Kami mencoba masuk ke dalam permainan, itu tidak cukup baik dan kami semua tahu itu.Ada banyak hal yang harus kami tingkatkan,” jelas Van Dijk.

"Kadang-kadang kami mungkin terlalu cepat (mengalirkan bola ke depan) dan kemudian kami kehilangan bola dan itu agak terlalu terbuka, dan mereka bisa bermain,” pungkasnya.



Dengan hasil ini, Liverpool mengamankan posisi keenam di klasemen sementara Liga Inggris 2022/2023 dengan 28 poin dari 16 pertandingan.

Selanjutnya, Mohamed Salah dkk bakal bertandang ke markas Brentford pada Selasa (3/12/2023).
(mirz)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More