Hasil Indonesia Masters 2023: Leo/Daniel ke 16 Besar

Selasa, 24 Januari 2023 - 21:43 WIB
loading...
Hasil Indonesia Masters...
Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin melangkah ke babak 16 besar Indonesia Masters 2023/Foto/PBSI
A A A
JAKARTA - Leo Rolly Carnando / Daniel Marthin melangkah ke babak 16 besar Indonesia Masters 2023 . Leo/Daniel menyingkirkan ganda putra Korea Selatan, Ko Sung Hyun/Shin Baek Cheol, dua gim langsung 21-11 dan 21-18 di babak 32 besar.

Leo/Daniel menampilkan permainan cepat pada awal gim pertama di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (24/1/2023) malam WIB. Mereka mampu mencetak lima angka beruntun untuk menciptakan skor 5-1.



Pasangan Korea perlahan mencetak angka, walaupun setelahnya Leo/Daniel juga melakukan hal yang sama. Skor 7-3 tersaji dengan dominasi Leo/Daniel.

Setelah itu, dominasi Leo/Daniel semakin terlihat. Mereka menciptakan 9 angka beruntun untuk membuat keunggulan menjadi 16-4. Permainan pasangan Korea tidak berkembang.



Leo/Daniel hampir tertekan saat pasangan Korea mencuri lima angka beruntun setelahnya. Namun mereka kembali menenangkan diri untuk memenanglan gim pertama 21-11.

Di gim kedua, pasangan Korea meningkatkan kemampuan bertahan. Smash-smash keras dari Daniel pun kerap kali dikembalikan an justru membuat pasangan Indonesia melakukan kesalahan sendiri.

Leo/Daniel mampu menyamakan kedudukan di angka 8-8. Namun pasangan Korea kembalu dengan pukulan-pukulan mengecoh. Mereka pun unggul 11-8.

Leo/Daniel tertinggal di awal poin belasan, namun mereka bisa kembali menyamakan kedudukan menjadi 13-13. Berbeda dari sebelumnya, mereka berhasil merebut keunggulan setelahnya.

Tak butuh waktu lama, Leo/Daniel berhasil menciptakan poin-poin beruntun setelahnya. Mereka berhasil mengamankan kemenangan dengan skor 21-18.

(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Final All England...
Hasil Final All England 2025: China dan Korea Borong 2 Gelar
Leo/Bagas Runner Up...
Leo/Bagas Runner Up All England 2025
Tembus Final All England...
Tembus Final All England 2025, Bagas Penuhi Janji ke Leo Rolly Carnando
Final All England 2025:...
Final All England 2025: Leo/Bagas Bentrok Kim Won-ho/Seo Seung-jae
Indonesia Pastikan Tempat...
Indonesia Pastikan Tempat di Final All England 2025, Reza Pahlevi: Semoga Tidak Sampai di Sini Saja
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
Chico Aura Kandas, Leo/Bagas...
Chico Aura Kandas, Leo/Bagas Melaju ke 16 Besar All England
Kejutan! Fikri/Daniel...
Kejutan! Fikri/Daniel Singkirkan Unggulan Teratas di All England 2025
Rekomendasi
Mat Solar Akan Dimakamkan...
Mat Solar Akan Dimakamkan di TPU Haji Daiman Ciputat
Penyebab Film Real Jeblok,...
Penyebab Film Real Jeblok, Dibintangi Kim Soo Hyun
Diskon 20% Tarif Tol...
Diskon 20% Tarif Tol Jakarta-Semarang untuk Mudik Lebaran 2025, Ini Rinciannya
Berita Terkini
3 Alasan Malaysia Sulit...
3 Alasan Malaysia Sulit Contek Program Naturalisasi Ala Timnas Indonesia
1 jam yang lalu
Eliano Reijnders Tunggu...
Eliano Reijnders Tunggu Tijjani Reijnders di Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Jadwal Australia vs...
Jadwal Australia vs Timnas Indonesia: Terbanglah Tinggi Garuda
4 jam yang lalu
Pemain Abroad Timnas...
Pemain Abroad Timnas Indonesia Berdatangan di Sydney, Siapa yang Belum Gabung?
6 jam yang lalu
Petinju Raja KO Callum...
Petinju Raja KO Callum Walsh Robohkan Musuhnya di Ronde 1, Perpanjang Rekor KO 11-0
6 jam yang lalu
Sandy Walsh Bentrok...
Sandy Walsh Bentrok Cristiano Ronaldo di Perempat Final Liga Champions Asia Elite
8 jam yang lalu
Infografis
Terjebak Perangkap,...
Terjebak Perangkap, Harimau Sumatera Dievakuasi ke Bukittinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved