Usung 7 Jurus Perbaiki Sepak Bola Indonesia, LaNyalla: Kita Harus Kembali Juara Lagi

Minggu, 05 Februari 2023 - 16:00 WIB
loading...
A A A
"Saya memastikan industri sepak bola harus tumbuh mandiri dan fair. Tidak boleh ada kartel di sepak bola Indonesia yang milik rakyat ini. Saya ingin klub-klub di Indonesia tumbuh, industri (sepak bola) ini tumbuh, bukan klub yang sekarat, kejar-kejaran dengan harga pemain. Isinya harus anak negeri kita yang main, anak-anak bangsa kita," ujar LaNyalla.



Selain itu, LaNyalla juga berambisi membawa Timnas Indonesia lebih berprestasi lagi jika nanti terpilih. Sebab, dia pernah menjabat sebagai PSSI berhasil membawa Timnas Indonesia U-19 juara Piala AFF 2013.

"Kita harus kembali juara lagi, pada saat tahun 2013 zaman saya pernah juara Piala AFF, sekarang harus kembali lagi, makanya harus kembali juara lagi saat nanti saya kembali memimpin PSSI. Karena, Indonesia yang pemenang, industri sepak bola-nya akan tumbuh," pungkasnya.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
Line Up Timnas Indonesia...
Line Up Timnas Indonesia vs Australia Jika Emil Audero Cs Bisa Dimainkan
Jordi Cruyff Ungkap...
Jordi Cruyff Ungkap Kriteria Ideal Direktur Teknik Timnas Indonesia
5 Fokus Tugas Jordi...
5 Fokus Tugas Jordi Cruyff setelah Diperkenalkan Jadi Penasihat Teknis PSSI
Patrick Kluivert Menuju...
Patrick Kluivert Menuju Indonesia, Umumkan Garuda Calling?
Erick Thohir Fokus Timnas...
Erick Thohir Fokus Timnas Indonesia Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026!
Usulan Nyeleneh Ahmad...
Usulan Nyeleneh Ahmad Dhani: Jodohkan Pemain Naturalisasi dengan Wanita Indonesia
Cara Beli Tiket Indonesia...
Cara Beli Tiket Indonesia vs Bahrain, Lengkap dengan Daftar Harganya
Peringkat Akun Instagram...
Peringkat Akun Instagram Resmi Federasi Sepak Bola Asia Tenggara: Indonesia Raja Media Sosial!
Rekomendasi
Kepala BNPT: Kami Berperan...
Kepala BNPT: Kami Berperan Melindungi Pekerja Migran Indonesia dari Ideologi Kekerasan
8 Jam Diperiksa Kejagung,...
8 Jam Diperiksa Kejagung, Ahok Dicecar 14 Pertanyaan
Kisah Ajudan Pribadi...
Kisah Ajudan Pribadi Tohjaya Raja Singasari Berbalik Lawan Majikan
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
35 menit yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
1 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
1 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
2 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
3 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
3 jam yang lalu
Infografis
Ada Indonesia, Berikut...
Ada Indonesia, Berikut 7 Negara dengan Populasi Harimau Terbanyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved