Hasil Liga Inggris 2022/2023: Dramatis, Arsenal Kembali Bertakhta Usai Bungkam Aston Villa

Sabtu, 18 Februari 2023 - 21:40 WIB
loading...
A A A
Arsenal terus menggempur lini pertahanan Aston Villa. Martin Odegaard berhasil menciptakan peluang emas di menit ke-76 tapi sayangnya bola masih melenceng tipis ke sisi kanan gawang Martinez.

Aston Villa bukan tanpa ancaman. Pasukan Unai Emery mendapat peluang di menit ke-82 lewat Leon Bailey. Tapi tendangan kerasnya itu masih bisa ditepis oleh Ramsdale.

Tambahan waktu enam menit diberikan. Secara mengejutkan, Arsenal berhasil unggul atas Aston Villa setelah bola yang ditendang Jorginho membentur mistar gawang lalu mengenai kepala Martinez yang membuat bola masuk ke gawang. Petaka kembali didapat Aston Villa di menit ke 90+8.

Sebab, saat situasi sepak pojok, Martinez maju ke kotak penalti Arsenal. Namun bola berhasil didapat tim tamu sehingga membuat Gabriel Martinelli menjebol gawang yang sudah ditinggalkan Martinez. Hasilnya, Arsenal menang dengan skor 4-2.

Susunan Pemain

Aston Villa (4-4-2): Emiliano Martinez; Matty Cash, Ezri Konsa, Tyrone Mings, Alex Moreno; McGinn, Douglas Luiz, Boubacar Kamara, Emiliano Buendia; Philippe Coutinho, Ollie Watkins.
Pelatih: Unai Emery.

Arsenal (4-3-3): Aaron Ramsdale; Ben White, William Saliba, Gabriel Magalhaes, Oleksandr Zinchenko; Martin Odegaard, Jorginho, Granit Xhaka; Bukayo Saka, Leandro Trossard, Eddie Nketiah.
Pelatih: Mikel Arteta.

(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Leg 2 Babak 16...
Hasil Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Lolos ke Perempat Final usai Singkirkan PSV
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Pesta Gol, Real Madrid Gulung Atletico
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Mo Salah Raja Liga Inggris...
Mo Salah Raja Liga Inggris Musim Ini? 8 Rekor Legenda Sudah Dilibas!
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Rekomendasi
7 Fakta Perjalanan Mualaf...
7 Fakta Perjalanan Mualaf Bobon Santoso, Istri Terkejut Berujung Unfollow
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
Hasto Perintahkan Harun...
Hasto Perintahkan Harun Masiku Rendam HP dan Standby di DPP PDIP Agar Lolos dari KPK
Berita Terkini
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
22 menit yang lalu
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
1 jam yang lalu
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
2 jam yang lalu
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
3 jam yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
5 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
6 jam yang lalu
Infografis
Hasil Liga Champions...
Hasil Liga Champions 2023-2024: PSG Hancurkan AC Milan 3-0
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved