Drawing Piala Dunia U-20 Dibatalkan, FIFA Tetap Lakukan Inspeksi Terakhir Stadion GBT

Senin, 27 Maret 2023 - 12:00 WIB
loading...
A A A
FIFA juga menanyakan penjualan tiket, alur parkir termasuk siapa yang akan memakai parkir di sisi utara GBT yang sekarang diperbaiki, serta boarding pass parkir.

Rombongan FIFA mengecek lapangan yang akan digunakan untuk latihan yaitu Lapangan Gelora 10 Nopember (G10N) dan Gelora Pancasila Surabaya.

Wiwiek menjelaskan kesiapan Stadion GBT beserta sejumlah lapangan latihan sudah cukup baik, termasuk fasilitas-fasilitas pendukung seperti pasokan listrik hingga akses parkir.

"Kami juga memastikan kembali pintu masuk untuk suporter. Jadi seperti itu tadi yang kami diskusikan," ujarnya.

Khusus lapangan pendukung, Wiwiek mengatakan FIFA masih memberikan sejumlah catatan kecil yang harus segera ditindak lanjuti.

"Ada perubahan-perubahan sedikit, tapi bukan mayor, hal-hal kemarin sudah disampaikan. Jadi, kita lebih kepada penyesuaian-penyesuaian," katanya.



Wiwiek memastikan Pemkot Surabaya bersama seluruh pihak terkait akan terus bekerja keras menyempurnakan kekurangan hingga penyelenggaraan Piala Dunia U-20.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Indra Sjafri Dipecat...
Indra Sjafri Dipecat dari Timnas Indonesia U-20, tetapi Ditunjuk untuk SEA Games 2025
Postingan Indra Sjafri...
Postingan Indra Sjafri usai Dicopot dari Pelatih Timnas Indonesia U-20: Ziarah ke Makam Ibu
Daftar Tim yang Lolos...
Daftar Tim yang Lolos ke Semifinal Piala Asia U-20 2025
Indra Sjafri Dipecat...
Indra Sjafri Dipecat PSSI, Penggemar Ucapkan Terima Kasih
3 Calon Pengganti Indra...
3 Calon Pengganti Indra Sjafri di Timnas Indonesia U-20
Breaking News! Indra...
Breaking News! Indra Sjafri Dipecat
Sumardji Kecewa Berat...
Sumardji Kecewa Berat Timnas Indonesia U-20 Gagal Total di Piala Asia U-20 2025
Klasemen Piala Asia...
Klasemen Piala Asia U-20 2025: Timnas Indonesia U-20 Cuma Selevel Yaman, Pulang Tanpa Kemenangan
Timnas Indonesia U-20...
Timnas Indonesia U-20 Imbang Lawan Yaman, Gagal Total di Piala Asia U-20 2025
Rekomendasi
Wujudkan Asta Cita,...
Wujudkan Asta Cita, Kowani Kawal Pemberdayaan Perempuan di Daerah
Diperiksa Penyidik Kejagung,...
Diperiksa Penyidik Kejagung, Ahok Ngaku Tak Ditanyai Soal BBM Oplosan
Intip Keseruan El Rumi...
Intip Keseruan El Rumi dan Syifa Hadju di Iklan Shopee Big Ramadan Sale
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
36 menit yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
1 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
2 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
2 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
3 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
4 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Pertandingan...
Jadwal Pertandingan Babak Perempat Final Piala Dunia U-17 2023
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved