Kontrak Habis Selepas F1 2023, Lewis Hamilton Bocorkan Masa Depannya

Sabtu, 22 April 2023 - 06:02 WIB
loading...
Kontrak Habis Selepas...
Lewis Hamilton membocorkan masa depannya dengan Mercedes-AMG Petronas. Foto: newsfet.com
A A A
BRACKLEY - Lewis Hamilton membocorkan masa depannya dengan Mercedes-AMG Petronas. Pembalap asal Inggris itu ingin terus membantu timnya selama masih bisa memberikan kontribusi.



Masa depan Hamilton menjadi sorotan penggemar Formula 1 (F1). Sebab, kontraknya akan habis pada akhir musim 2023 ini.

Hamilton bisa jasa hengkang karena belum stabilnya performa Mercedes selama dua musim terahir. Silver Arrow -julukan Mercedes- terus berada di bawah bayang-bayang Red Bull.

Itu bisa menjadi alasan bagi juara F1 tujuh kali itu pindah ke tim lain. Nyatanya, beredar rumor dia sedang dilirik Ferrari.

Selain itu, Hamilton belum juga menambah masa tugasnya dengan tim yang bermarkas di Brackley itu. Padahal, sebelumnya dia sempat berkata ingin selamanya bersama Mercedes.

Hamilton kembali buka suara mengenai masa depannya. Dia mengaku ingin terus membela Mercedes jika masih bisa memberikan kontribusi posistif.

"Saya pikir, bagi saya pribadi, selama saya dapat terus membantu tim," kata Hamilton dilansir dari GPFans.

"Selama saya dapat terus membantu mendorong tim ke depan dan benar-benar berkontribusi, maka itulah mengapa saya ingin tinggal,” lanjutnya.

Hamilton mengaku siap hengkang jika memang itu demi kebaikan Mercedes. Misalnya saja untuk regenerasi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
5 Banjir Besar yang...
5 Banjir Besar yang Menghantui Balapan Formula 1 dan MotoGP Sepanjang Sejarah
4 Bintang Olahraga yang...
4 Bintang Olahraga yang Diperlakukan Rasis, Salah Satunya Khabib Nurmagomedov
Puncak Musim Krusial...
Puncak Musim Krusial di Yas Marina! Streaming F1 Abu Dhabi di Vision+
Tim SAV Motorsport Borong...
Tim SAV Motorsport Borong Gelar Juara Umum di ISSOM 2024
HRI Borong 5 Gelar Juara...
HRI Borong 5 Gelar Juara Nasional 2024, Alvin Bahar: Tahun Depan Formasi Tetap Sama!
Jadwal Balapan dan Link...
Jadwal Balapan dan Link Streaming Formula 1 GP Qatar di Vision+
Streaming Formula 1...
Streaming Formula 1 Las Vegas Grand Prix 2024 di Vision+
Misi Besar Verstappen...
Misi Besar Verstappen Amankan Puncak Klasemen di Formula 1 Las Vegas
Rekomendasi
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
Profil Bripda Muhammad...
Profil Bripda Muhammad Ferarri, Polisi Aktif yang Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
Berita Terkini
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
8 menit yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
36 menit yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
1 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
2 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
2 jam yang lalu
Kenshiro Teraji Menang...
Kenshiro Teraji Menang TKO di Ronde 12, Satukan Gelar WBC dan WBA
2 jam yang lalu
Infografis
5 Alasan Kapal Induk...
5 Alasan Kapal Induk AS Tak Lagi Relevan dalam Perang Masa Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved