Marco Bezzecchi Kunci Pole Position di Sprint dan Balapan MotoGP Inggris 2023

Sabtu, 05 Agustus 2023 - 18:18 WIB
loading...
Marco Bezzecchi Kunci...
Marco Bezzecchi mengunci pole position di MotoGP Inggris setelah mencatatkan waktu 2 menit 15.359 detik / Foto: MotoGP
A A A
Marco Bezzecchi mengunci pole position di MotoGP Inggris setelah mencatatkan waktu 2 menit 15.359 detik. Pembalap Mooney VR46 Racing Team itu tak hanya memulai balapan dari posisi terdepan saja, pada Sprint, dia juga memulai balapan terdepan.

Bezzecchi tidak pernah menyangka sebelumnya jika dirinya bisa merebut pole position di Sirkuit Silverstone, Inggris, Sabtu (5/8/2023). Pasalnya, pada kualifikasi kedua (Q2), dia sempat mengalami insiden kecelakaan usai lintasan pacuan kuda besi diguyur hujan lebat.

Dengan kondisi aspal yang licin dan jarak pandang semakin terganggu, membuat Bezzecchi tak mampu menghindari kecelakaan. Bahkan tak hanya murid Valentino Rossi saja, Francesco Bagnaia dan Alex Marquez juga mengalami nasib yang sama.



Namun dalam rangkaian insiden kecelakaan di Sirkuit Silverstone dan bendera kuning, Bezzecchi justru sukses mencatatkan namanya sebagai pembalap tercepat dan mengambil posisi terdepan untuk Sprint dan balapan, Minggu (6/8/2023).

Bezzecchi sukses mengasapi Jack Miller dan Alex Marquez dengan tertinggal 0,270 detik dan 0,412 detik. Sementara Bagnaia berada di urutan keempat setelah mencatatkan waktu 2 menit 16.095 detik.

Hasil Kualifikasi MotoGP Inggris 2023:

Marco Bezzecchi Kunci Pole Position di Sprint dan Balapan MotoGP Inggris 2023


(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
5 Banjir Besar yang...
5 Banjir Besar yang Menghantui Balapan Formula 1 dan MotoGP Sepanjang Sejarah
Klasemen MotoGP 2025:...
Klasemen MotoGP 2025: Marc Marquez Kokoh di Puncak Usai Menangi MotoGP Thailand
Marc Marquez Kampiun...
Marc Marquez Kampiun MotoGP Thailand 2025, Sempat Dikudeta sang Adik!
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Thailand 2025
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Thailand 2025: Marc Marquez Pole Position
Menpora Jamin Efisiensi...
Menpora Jamin Efisiensi Anggaran Tak Ganggu Ajang Internasional
Seri Pembuka MotoGP...
Seri Pembuka MotoGP Berlangsung Pekan Ini! Simak Jadwal dan Link Streamingnya
Jorge Martin Absen di...
Jorge Martin Absen di MotoGP Thailand 2025: Aprilia Racing Tunjuk Lorenzo Savadori!
Rekomendasi
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
12 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Pesan Kekuatan dan Kemenangan...
Pesan Kekuatan dan Kemenangan Hamas Diterima Jelas di Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved