Lionel Messi Cetak 2 Assist, Inter Miami Gulung Los Angeles FC 3-1

Senin, 04 September 2023 - 12:53 WIB
loading...
Lionel Messi Cetak 2...
Lionel Messi Cetak 2 Assist, Inter Miami Gulung Los Angeles FC 3-1
A A A
MIAMI - Lionel Messi tampil moncer saat membela timnya, Inter Miami , dalam pertandingan Liga Amerika Serikat (MLS) 2023-2024 melawan Los Angeles FC. Pertandingan ini berlangsung di BMO Stadium pada Senin (4/9/2023).

Superstar asal Argentina Lionel Messi turun penuh selama 90 menit dalam pertandingan tersebut dan menyumbangkan dua assist penting bagi timnya.



Inter Miami berhasil membuka skor lebih dulu melawan Los Angeles FC pada menit ke-14, dengan gol yang dicetak oleh Facuda Farias setelah menerima umpan matang dari Tomas Agustin Aviles. Meskipun pertandingan berlangsung ketat dengan kedua tim mencari gol, Inter Miami berhasil menggandakan keunggulan pada menit ke-51, melalui gol Jordi Alba yang memaksimalkan umpan dari Lionel Messi.

Inter Miami terus menekan Los Angeles FC, dan pada menit ke-83, mereka berhasil memperlebar jarak melalui gol yang dicetak oleh Leonardo Campana, juga dengan assist dari Messi. Los Angeles FC baru berhasil mencetak satu gol hiburan pada menit ke-90 melalui aksi Ryan Hollingshead, dengan umpan dari Carlos Vera.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
2 Pemain Timnas Indonesia...
2 Pemain Timnas Indonesia yang Berduel dengan GOAT
10 Pesepak Bola dengan...
10 Pesepak Bola dengan Bayaran Per Jam Tertinggi di Tahun 2025
Mo Salah Belum Cukup...
Mo Salah Belum Cukup Lampaui Rekor Gol dan Assist Ronaldo dan Messi
10 Pemain Teratas dengan...
10 Pemain Teratas dengan Trofi Terbanyak Sepanjang Masa: Lionel Messi Kangkangi Cristiano Ronaldo
5 Pemain dengan Gol...
5 Pemain dengan Gol Non Penalti Terbanyak di Abad 21
10 Kontrak Paling Menguntungkan...
10 Kontrak Paling Menguntungkan dalam Sejarah Sepak Bola: Erling Haaland Posisi Berapa?
Pieter Huistra: Jika...
Pieter Huistra: Jika Messi Lahir di Indonesia, Tak Pernah Jadi Bintang!
Daftar 10 Atlet dengan...
Daftar 10 Atlet dengan Bayaran Tertinggi di Dunia Tahun 2024: Cristiano Ronaldo Paling Tajir!
Mohamed Salah Ungkap...
Mohamed Salah Ungkap Tim Impiannya: Cristiano Ronaldo, Lionel Messi, dan Saya Satu Tim!
Rekomendasi
Menko Polkam Bentuk...
Menko Polkam Bentuk Desk Penanganan Karhutla dan Pelindungan Pekerja Migran
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Bobon Santoso Mualaf...
Bobon Santoso Mualaf Tanpa Beritahu Istri, Ucap Syahadat secara Spontan
Berita Terkini
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
33 menit yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
1 jam yang lalu
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
2 jam yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
2 jam yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
3 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
4 jam yang lalu
Infografis
Lionel Messi Janji Beri...
Lionel Messi Janji Beri Gelar Juara untuk Inter Miami Tahun Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved