Hasil Final Hong Kong 2023: Leo/Daniel Runner-Up

Minggu, 17 September 2023 - 19:27 WIB
loading...
Hasil Final Hong Kong...
Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin menutup Hong Kong Open 2023 dengan hasil yang kurang memuaskan / Foto: PBSI
A A A
KOWLOON - Leo Rolly Carnando / Daniel Marthin menutup Hong Kong Open 2023 dengan hasil yang kurang memuaskan. Berhadapan melawan Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen di final turnamen level Super 500, pasangan Indonesia kalah dengan skor 10-21, 24-22, dan 19-21 di Hong Kong Coliseum, Minggu (17/9/2023).

Pada game pertama, Leo/Daniel tidak bisa berbuat banyak. Ganda putra Indonesia tertinggal jauh 5-11 di interval pertama.

Setelah jeda, Leo/Daniel hanya mampu menambah lima poin. Alhasil, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen merebut game pertama dengan 21-10.



Di game kedua, Leo/Daniel sempat unggul 6-4, sebelum akhirnya perolehan poin itu disamakan Kim Astrup/Anders Skaarup. Bahkan pasangan Denmark mampu membalikkan keadaan menjadi 10-7.

Namun Leo/Daniel secara mengejutkan justru mampu berbalik unggul menjadi 11-10 di interval kedua. Selepas istirahat, pasangan Denmark mampu membalikkan keadaan menjadi 14-12.



Namun keunggulan itu tak mampu dipertahankan Kim Astrup/Anders Skaarup. Pasalnya, Leo/Daniel memaksa pertandingan lanjut ke game ketiga setelah merebut game kedua dengan 24-22.

Di game penentuan, Leo/Daniel akhirnya tak bisa berbuat banyak. Meski sempat berbalas poin, namun ganda putra Indonesia harus menyerah dengan skor 19-21. Ini merupakan kemenangan keempat dalam enam pertemuan terakhirnya melawan Leo/Daniel.

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Chico Aura Kandas, Leo/Bagas...
Chico Aura Kandas, Leo/Bagas Melaju ke 16 Besar All England
Kejutan! Fikri/Daniel...
Kejutan! Fikri/Daniel Singkirkan Unggulan Teratas di All England 2025
Hendra Setiawan Langsung...
Hendra Setiawan Langsung Jadi Pelatih, Dampingi Sabar/Reza di All England 2025
Lika-Liku Perjalanan...
Lika-Liku Perjalanan Karier Dejan Ferdinansyah: Nyaris Pensiun Berkali-kali
Tunda Bulan Madu, Gregoria...
Tunda Bulan Madu, Gregoria Mariska Ditemani Mikha Angelo di All England 2025
Hasil Drawing All England...
Hasil Drawing All England 2025: Wakil Indonesia Bentrok Lawan Berat
Rehan/Gloria Runner...
Rehan/Gloria Runner Up, Indonesia Tanpa Gelar di German Open 2025
Daftar Lengkap Wakil...
Daftar Lengkap Wakil Indonesia di Badminton Asia Championships 2025 Tahap Pertama
Indonesia Borong 4 Gelar...
Indonesia Borong 4 Gelar di Singapore International Challenge 2025
Rekomendasi
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
Trump Peringatkan Putin:...
Trump Peringatkan Putin: Menolak Gencatan Senjata Akan Sangat Menghancurkan bagi Rusia
Panglima TNI Ungkap...
Panglima TNI Ungkap Alasan Batas Usia Pensiun Prajurit Ditambah
Berita Terkini
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
48 menit yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
1 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
2 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
3 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
4 jam yang lalu
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
5 jam yang lalu
Infografis
Hasil Kajian Kemenhub:...
Hasil Kajian Kemenhub: Harga Tiket Pesawat Bakal Turun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved