Marc Klok Dukung Penuh Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17: Saya Pasti Akan Nonton

Rabu, 08 November 2023 - 17:04 WIB
loading...
Marc Klok Dukung Penuh...
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok memberikan pesan kepada penggawa tim nasional Indonesia U-17 yang akan mentas di Piala Dunia U-17 2023. / Foto: Instagram @marcklok
A A A
BANDUNG - Gelandang Persib Bandung, Marc Klok memberikan pesan kepada penggawa tim nasional Indonesia U-17 yang akan mentas di Piala Dunia U-17 2023. Dia berpesan agar para pemain yang terpilih mampu membuktikan kualitasnya dan bisa menjadi masa depan timnas Indonesia.

Timnas Indonesia U-17 sendiri akan tampil di ajang Piala Dunia U-17 untuk kali pertama dalam sejarah. Ajang dua tahunan itu bakal berlangsung di Indonesia pada 10 November-2 Desember 2023.

Sementara timnas Indonesia U-17 tergabung di Grup A bersama Maroko, Panama dan Ekuador. Pelatih timnas Indonesia U-17, Bima Sakti pun telah mengumumkan 21 pemain yang akan berlaga di putaran final Piala Dunia U-17 2023.



Di sisi lain, Marc Klok mengaku jika tidak mengetahui pemain dan kualitas timnas Indonesia U-17. Namun, dia akan tetap menyaksikan tim berjuluk Garuda Asia itu berlaga di Piala Dunia U-17 2023.

"Sejujurnya saya tidak tahu skuad mereka. Saya juga tidak tahu kualitas mereka. Tapi pasti saya akan nonton," ungkap Marc Klok seperti dikutip dari laman resmi Persib Bandung, Selasa (7/11/2023).

Marc Klok berharap agar 21 pemain yang terpilih memperkuat timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023 bisa menunjukkan penampilan terbaiknya. Pasalnya, tidak semua pemain memiliki kesempatan bermain di Piala Dunia.

"Semua mendukung untuk mereka dan ini jadi kesempatan luar biasa. Semua dimulai saat masih muda, mimpi, kualitas, perkembangan dan pada tahap ini. Piala Dunia U-17 adalah ajang yang besar untuk menunjukkan kemampuan mereka," tuturnya.



"Nikmati kesempatan ini karena tidak semua anak muda bisa mendapatkannya. Memanfaatkan kesempatan ini untuk memperlihatkan diri kalian untuk negara ini dan menjadi masa depan dari negara ini," tutupnya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
AFC Merilis Ranking...
AFC Merilis Ranking Liga di Asia, Liga 1 Indonesia Peringkat Berapa?
Jelang Piala Asia U-17...
Jelang Piala Asia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Gelar Laga Uji Coba di Dubai
Nova Arianto Pastikan...
Nova Arianto Pastikan Evandra Florasta Perkuat Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17
Persib Bandung Berencana...
Persib Bandung Berencana Kunjungi Rumah Duka Rachmat Irianto di Surabaya
Bojan Hodak Ubah Pola...
Bojan Hodak Ubah Pola Latihan Persib Bandung di Bulan Ramadan
Nova Arianto Soroti...
Nova Arianto Soroti Kualitas Lawan di Grup C Piala Asia U-17 2025
Efek Domino: Indra Sjafri...
Efek Domino: Indra Sjafri Dipecat, Nova Arianto Siap Hadapi Tantangan Piala Asia U-17 25
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 Ditarget Lolos ke Piala Dunia U-17 2025
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025: Tantangan Garuda Muda
Rekomendasi
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
17 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan STY Dipecat...
3 Alasan STY Dipecat Jika Timnas Gagal ke Babak Empat Kualifikasi Piala Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved