14 Wakil Indonesia Siap Tempur Bermain di China Masters 2023 Live di Vision+

Kamis, 23 November 2023 - 13:17 WIB
loading...
A A A
1. Gregoria Mariska Tunjung

Ganda Putra

2. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto
3. Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
4. Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin
5. Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana
6. Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan

Ganda Putri

1. Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti
2. Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi

Ganda Campuran

1. Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari
2. Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati
3. Dejan Ferdinansyah/Gloria Emmanuelle Widjaja
4. Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti

Untuk para penggemar bulu tangkis, Anda bisa menyaksikan pertandingan BWF China Masters 2023 secara langsung di Vision+ . Selain pertandingan ini, Anda juga bisa menyaksikan berbagai pertandingan bulu tangkis lain dari BWF sepanjang tahun di Vision+ dan Vision+ TV.

Untuk menikmati berbagai konten di Vision+, Anda bisa berlangganan Vision+ Premium yang memiliki berbagai original series, Video on Demand dari berbagai genre, serta channel lokal dan internasional dengan film dan program TV kelas dunia. Untuk menikmati konten Vision+ lengkap dengan berbagai pertandingan olahraga, Anda bisa berlangganan Vision+ Premium with Sports dengan tambahan channel olahraga yang lengkap.

Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2661 seconds (0.1#10.24)