Borneo vs Persikabo 3-2: Pesut Etam Bikin Laskar Padjajaran Sulit Keluar dari Zona Merah

Kamis, 22 Februari 2024 - 17:08 WIB
loading...
Borneo vs Persikabo...
Drama lima gol tercipta saat Borneo FC mengalahkan Persikabo 1973 pada laga lanjutan Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Kamis (22/2/2024) / Foto: Borneo FC
A A A
Drama lima gol tercipta saat Borneo FC mengalahkan Persikabo 1973 pada laga lanjutan Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Kamis (22/2/2024). Kemenangan ini membuat Pesut Etam masih menjadi penguasa kompetisi domestik dengan nilai 57 poin.

Pada pertandingan ini Borneo sempat tertinggal lebih dulu setelah Pedro Augusto Cabral Carvalho membawa Persikabo unggul di menit 36 usai memaksimalkan umpan Joao Pedro Oliveira Santos. Sementara Borneo FC kambali bermain menekan untuk bisa mendapatkan gol penyeimbang.

Keunggulan 0-1 untuk Persikabo bertahan hingga interval pertama usai. Berbeda dengan babak pertama, Persikabo 1973 bermain lebih menekan pada babak kedua. Namun tendangan Didik Wahyu Wijayance pada menit ke-46 masih belum bisa menggandakan keunggulan Laskar Padjajaran, setelah bola masih bisa di amankan kiper Borneo FC, Nadeo Argawinata.



Sementara tendangan keras Felipe Cadenazzi pada menit ke-53 sukses membuat Borneo FC menyamakan keadaan. Berselang satu menit kemudian, Stefano Jantje Lilipaly sukses membuat Pesut Etam membalikan keadaan untuk membuat Borneo FC memimpin 2-1 atas Persikabo 1973.

Sedangkan tendangan bebas Keven Steven Aleman Bustos pada menit ke-58 gagal membuat Persikabo 1973 menyamakan keadaan, setelah bola membentur mistar gawang. Sementara Yandi Sofyan Munawar memiliki dua peluang bagus untuk membuat Persikabo 1973 menyamakan keadaan pada menit 70, tetapi tendanganya masih membentur tiang serta bola rebound justru melebar dari sasaran.

Sementara kesalahan fatal di lini belakang Persikabo 1973 harus dibayar mahal dengan Borneo FC berhasil menjauhkan keunggulan pada menit ke-73. Uman Stefano Jantje Lilipaly berhasil dimanfaatkan dengan baik oleh Adam Alis Setyano dan tendangnya mampu membuat kiper Persikabo 1973, Husna Al Malik Riwani Saputra salah langkah.



Muhammad Dimas Drajad berhasil membawa Persikabo 1973 memperkecil ketertinggalan pada menit ke-83, setelah menerima umpan dari Lucky Octavianto. Kendati demikian, Persikabo 1973 gagal mencetak gol tambahan untuk terhindar dari kekalahan 2-3 dari Borneo FC.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
9 Pemain Liga 1 Dipercaya...
9 Pemain Liga 1 Dipercaya Perkuat Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain
Jan Olde Riekerink:...
Jan Olde Riekerink: Egy Maulana Vikri dan Ricky Kambuaya Pantas Kembali ke Timnas Indonesia!
Stadion Patriot Banjir,...
Stadion Patriot Banjir, Duel Persija vs PSIS Semarang Ditunda
AFC Merilis Ranking...
AFC Merilis Ranking Liga di Asia, Liga 1 Indonesia Peringkat Berapa?
Persib Bandung Berencana...
Persib Bandung Berencana Kunjungi Rumah Duka Rachmat Irianto di Surabaya
Bojan Hodak Ubah Pola...
Bojan Hodak Ubah Pola Latihan Persib Bandung di Bulan Ramadan
Daftar Juara Liga Indonesia...
Daftar Juara Liga Indonesia sejak 1994/1995, Klub Mana Jadi Raja Sejati?
Daftar Tim yang Promosi...
Daftar Tim yang Promosi dan Terancam Degradasi di Liga 1
Klasemen Liga 1 usai...
Klasemen Liga 1 usai Persija vs Persib Berakhir Sama Kuat
Rekomendasi
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
17 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Rencana AS Keluar dari...
Rencana AS Keluar dari NATO dan PBB Didukung Elon Musk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved