Stadion Dipenuhi Suporter Timnas Indonesia, Pelatih Uzbekistan: Kami Tak Terpengaruh

Senin, 29 April 2024 - 15:05 WIB
loading...
Stadion Dipenuhi Suporter...
Timur Kapadze mengaku tak akan terpengaruh dengan kehadiran pendukung tim Merah Putih saat Timnas Indonesia U-23 menghadapi Uzbekistan di Stadion Stadion Abdullah bin Khalifa, Senin (29/4/2024) malam WIB / Foto: AFC
A A A
Laga semifinal Piala Asia U-23 2024 yang mempertemukan Timnas Indonesia U-23 vs Uzbekistan U-23 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Senin (29/4/2024), diprediksi bakal dipenuhi suporter tim Merah Putih. Pelatih Serigala Putih Timur Kapadze, mengakui bahwa dirinya merasa tak gentar dengan kehadiran penggemar lawan.

Pelatih berusia 42 tahun itu pun mengaku sudah memiliki strategi untuk mengatasi perlawan Timnas Indonesia U-23. Selain itu,

Timur Kapadze mengaku sudah memiliki strategi untuk mengatasi perlawanan Timnas Indonesia U-23. Dia juga memastikan bahwa anak asuhnya siap tempur dan tak gentar dengan kehadiran suporter Skuad Garuda Muda yang akan memadati stadion.



"Kami bekerja seperti biasa. Kami memiliki strategi untuk menghadapi Indonesia dan kami akan berusaha menerapkannya dalam pertandingan," ujar Timur Kapadze dikutip dari laman resmi AFC.

"Itu (stadion yang dipenuhi fans Indonesia) tidak akan berdampak pada kami karena kami memiliki pengalaman bermain di depan banyak orang," tegasnya.

Siapa pun yang memenangkan laga semifinal ini punya dua keuntungan yang istimewa. Pertama, Indonesia U-23 maupun Uzbekistan U-23 berpeluang untuk menjadi juara Piala Asia U-23 2024.


Kedua, tiket Olimpiade Paris 2024 dipastikan bakal didapat tim yang lolos ke final. Sementara tim yang kalah masih punya peluang untuk tampil di event olahraga terbesar empat tahunan tersebut melalui perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 dan babak playoff (peringkat keempat Piala Asia U-23 vs peringkat keempat Piala Afrika U-23).
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Timnas Indonesia U-23...
Timnas Indonesia U-23 Masuk Pot 1 Kualifikasi Piala Asia U-23, Pertama dalam Sejarah
Garuda Muda Bangkit!...
Garuda Muda Bangkit! Indonesia Siap Tumbangkan Uzbekistan di AFC U-20 Asian Cup 2025
Dukung Timnas Indonesia...
Dukung Timnas Indonesia U-20 Bangkit Lawan Uzbekistan! Streaming di Link Ini
Peringatan Keras untuk...
Peringatan Keras untuk Timnas Indonesia U-20: Wajib Raih Poin Lawan Uzbekistan!
Live Malam Ini di RCTI...
Live Malam Ini di RCTI Timnas Indonesia U-20 vs Uzbekistan U-20: Peluang Masih Ada!
Timnas Indonesia U-20...
Timnas Indonesia U-20 Bedah Kekuatan Uzbekistan demi Laga Krusial di Piala Asia U-20 2025
Dony Tri Pamungkas Bicara...
Dony Tri Pamungkas Bicara Peta Persaingan di Piala Asia U-20: Semua Berat!
Alasan Indra Sjafri...
Alasan Indra Sjafri setelah Timnas Indonesia U-20 Kalah Beruntun
Deretan Prestasi Shin...
Deretan Prestasi Shin Tae-yong yang Melambungkan Timnas Indonesia ke Pentas Dunia di Tahun 2024
Special Bola
5 Pemain Liga Inggris...
Liga Inggris
5 Pemain Liga Inggris yang Berpotensi Hijrah ke Klub Arab Saudi, Nomor 1 Gelandang Man United
Ini Pemain Keturunan...
Bola Dunia
Ini Pemain Keturunan yang Diidam-idamkan Patrick Kluivert Segera Perkuat Timnas Indonesia
Live Malam Hari di RCTI!...
Bola Dunia
Live Malam Hari di RCTI! Ini Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 Minggu Ini
Rekomendasi
Harga Cabai Rawit Merah...
Harga Cabai Rawit Merah Tembus Rp100.000 per Kg, Wamendag Salahkan Cuaca
Perjalanan Cinta Luna...
Perjalanan Cinta Luna Maya dan Maxime Bouttier, Nagita Slavina Jadi Mak Comblang
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
Berita Terkini
Jadwal Live Streaming...
Jadwal Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17
57 menit yang lalu
5 Calon Lawan Timnas...
5 Calon Lawan Timnas Indonesia di Babak 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
1 jam yang lalu
Daftar 23 Nama Pemain...
Daftar 23 Nama Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
2 jam yang lalu
Tristan Gooijer Beri...
Tristan Gooijer Beri Sinyal Positif untuk Timnas Indonesia: Jadi Gabung?
3 jam yang lalu
Kisah Mike Tyson Memenangkan...
Kisah Mike Tyson Memenangkan Olimpiade Junior 1981 dan 1982
4 jam yang lalu
Biodata dan Agama Claressa...
Biodata dan Agama Claressa Shields, Juara Dunia 5 Divisi Tak Terbantahkan yang Di-KO Ganja
5 jam yang lalu
Infografis
Iran: 2 Kapal Induk...
Iran: 2 Kapal Induk Nuklir AS Tak akan Berani Menyerang!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved