Pelatih Tanzania Tak Peduli dengan Catatan Buruk Lawan Timnas Indonesia

Minggu, 02 Juni 2024 - 14:04 WIB
loading...
Pelatih Tanzania Tak...
Pelatih Tanzania Tak Peduli dengan Catatan Buruk Lawan Timnas Indonesia. Foto: MPI
A A A
JAKARTA - Pelatih Tim Nasional (Timnas) Tanzania, Hemed Morocco Suleiman mengatakan tidak peduli dengan catatan buruk melawan Indonesia. Suleiman menegaskan kedatangan timnya ke Indonesia adalah untuk menang.

Timnas Tanzania akan berhadapan dengan Indonesia dalam laga persahabatan. Tim asal Afrika itu akan mencicipi bermain lawan Indonesia di Stadion Madya, Jakarta pada Minggu (2/6/2024).

Secara statistik, ini merupakan pertemuan kedua bagi Timnas Tanzania dan Indonesia. Sebelumnya, Taifa Stars -julukan Tanzania- sudah pernah merasakan kekalahan dari Timnas Indonesia (1-3) dalam sebuah laga persahabatan pada 14 September 1997.



Hemed Suleiman mengatakan tidak peduli dengan catatan negatif timnya saat bertemu Timnas Indonesia. Menurutnya, pertandingan kali ini akan berbeda karena merupakan bagian dari persiapan menjelang Kualifikasi Piala Dunia 2026.

“Kami datang ke sini hanya untuk bertanding. Laga ini bermanfaat untuk kedua pihak sebagai persiapan kualifikasi piala dunia. Laga ini penting bagi kami dan mereka,” kata Suleiman kepada awak media, termasuk MNC Portal Indonesia, Sabtu (1/6/2024).

“Tentang pertandingan 1997 saya tidak bisa berkata banyak karena saya tidak tahu sama sekali tentang itu. Kita bicara tentang pertandingan saat ini. Kami datang ke sini untuk bertanding dan ingin bermain cepat,” tambahnya.

Di sisi lain, Hemed Suleiman mengaku sangat senang bisa mampir ke Indonesia. Mantan pelatih Geita Gold SC itu terkesan dengan keramahan yang diterima Timnas Tanzania di Tanah Air.

“Pertama-tama saya sangat senang berada di sini karena kami tiba dengan selamat. Semua proses berjalan lancar sejauh ini. Ini negara yang indah, saya belum pernah datang ke sini sebelumnya. Sangat ramah,” pungkasnya.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengharukan! Momen Rizky...
Mengharukan! Momen Rizky Ridho Berangkatkan Umrah Orang Tua dan Keluarga
Tahun 2018 Calvin Verdonk...
Tahun 2018 Calvin Verdonk Jadi Fans, Tahun 2025 Pemain Gacoan Timnas Indonesia
Daftar Pencetak Gol...
Daftar Pencetak Gol Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Cara Nonton Korea Selatan...
Cara Nonton Korea Selatan vs Indonesia di AFC U17 Asian Cup 2025
Mentalitas Pemain Timnas...
Mentalitas Pemain Timnas Indonesia U-17 Disorot Jelang Laga Perdana Lawan Korea Selatan
Sejarah Ranking FIFA...
Sejarah Ranking FIFA Timnas Indonesia dalam 15 Tahun Terakhir: Pernah Terpuruk di Posisi 173 Dunia
Momen Denny Landzaat...
Momen Denny Landzaat Diarak Warga Kampung saat Mudik ke Ambon
Streaming AFC U17 Asian...
Streaming AFC U17 Asian Cup Saudi Arabia 2025: Timnas Indonesia Berjuang!
Prediksi Daftar 23 Pemain...
Prediksi Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia, Lawan China dan Jepang
Special Bola
Klik di Sini! Ini Link...
Bola Dunia
Klik di Sini! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 Malam Ini
Tak Hanya Ingin Lolos...
Bola Dunia
Tak Hanya Ingin Lolos Fase Grup, Mathew Baker Mau Timnas Indonesia U-17 Melaju Jauh di Piala Asia U-17 2025
Link Live Streaming...
Bola Dunia
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 di RCTI+ Malam Ini
Rekomendasi
Misbakhun Yakin Tim...
Misbakhun Yakin Tim Ekonomi Prabowo Mampu Redam Guncangan Efek Tarif Masuk ala Trump
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
Senjakala Pemberantasan...
Senjakala Pemberantasan Korupsi jika Kejaksaan Dilarang Usut Korupsi
Berita Terkini
Mantan Penerjun Payung...
Mantan Penerjun Payung Milier Siap Ukir Sejarah di Arena Tinju Bare Knuckle
31 menit yang lalu
Mengharukan! Momen Rizky...
Mengharukan! Momen Rizky Ridho Berangkatkan Umrah Orang Tua dan Keluarga
43 menit yang lalu
Mathew Baker Target...
Mathew Baker Target Lolos Fase Grup Piala Asia U-17 dan Jaga Clean Sheet
1 jam yang lalu
Daftar Wakil Indonesia...
Daftar Wakil Indonesia di Taipei Open 2025, Debut Apriyani/Febi dan Verrell/Lisa
2 jam yang lalu
Tahun 2018 Calvin Verdonk...
Tahun 2018 Calvin Verdonk Jadi Fans, Tahun 2025 Pemain Gacoan Timnas Indonesia
2 jam yang lalu
Pemain Timnas Indonesia...
Pemain Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Terintimidasi Reputasi Korea Selatan
3 jam yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved