Jadwal Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Senin, 02 September 2024 - 11:49 WIB
loading...
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Foto: PSSI
A A A
JAKARTA - Jadwal Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan dibahas di artikel ini. Pertandingan ini juga bakal menjadi persaingan dua pelatih antara Shin Tae-yong vs Roberto Mancini.

Seperti diketahui, Mancini saat ini bertugas sebagai pelatih kepala Timnas Arab Saudi. Timnas Indonesia dan Arab Saudi akan bentrok dalam laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion King Abdullah, Jeddah, Jumat (6/8/2024) dini hari WIB.

Bagi Timnas Indonesia, pertandingan melawan Arab Saudi dapat menjadi momentum yang baik untuk menguji performa melawan tim top Asia. Namun, bagi Shin Tae-Yong, pertarungan ini sekaligus menjadi kesempatan menjajal kekuatan taktik Roberto Mancini.

"Mancini memang (salah satu) pelatih terbaik. Apalagi, di bawah naungannya, Arab Saudi berinvestasi banyak," ucap Shin Tae-Yong kepada awak media seusai sesi latihan di Senayan, Jakarta, Sabtu (31/8/2024).

Meski Indonesia di posisi yang tidak difavoritkan di hadapan Arab Saudi, menurutnya, apapun bisa terjadi di atas lapangan, meskipun Skuad Garuda menghadapi tim kuat dengan pelatih hebat dan juga harus bermain di kandang lawan.

"Tim mereka (Arab Saudi) bagus, tetapi bola itu bundar. Untuk itu, persiapan kita harus lebih fokus dan lebih baik lagi," tegas Shin Tae-Yong.

"Pastinya tidak akan ada yang tahu hasilnya seperti apa dan sampai selesai pertandingan kita harus lebih bekerja keras untuk mendapatkan hasil yang baik, apalagi ini laga tandang," tambahnya.

Jadwal Timnas Indonesia vs Arab Saudi:


Stadion King Abdullah, Jeddah, Jumat (6/8/2024) dini hari WIB.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
7 Pemain Timnas Indonesia...
7 Pemain Timnas Indonesia Termahal setelah Emil Audero Cs Jadi WNI, Siapa Saja?
Line Up Timnas Indonesia...
Line Up Timnas Indonesia vs Australia Jika Emil Audero Cs Bisa Dimainkan
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Indonesia Terancam Disalip Malaysia Jika ...
Kedalaman Skuad Timnas...
Kedalaman Skuad Timnas Indonesia setelah Emil Audero Cs Bergabung, Posisi Bek Berlimpah
Rekomendasi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
7 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
54 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Libas Arab Saudi, Timnas...
Libas Arab Saudi, Timnas Indonesia Jaga Kans Lolos Tahap Berikutnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved