Jadwal Timnas Indonesia vs Bahrain dan China
loading...
A
A
A
Timnas Indonesia bakal melakoni dua laga lanjutan fase Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Oktober 2024. Skuad Garuda dijadwalkan menghadapi Bahrain dan China.
Timnas Indonesia punya catatan yang bagus dengan belum terkalahkan dalam dua pertandingan terakhirnya setelah bermain imbang 1-1 melawan Arab Saudi dan Australia (0-0).
Timnas Indonesia menempati posisi keempat dengan nilai dua poin. Tim besutan Shin Tae-yong tentunya ingin menjaga tradisi tak terkalahkan itu saat mereka berhadapan melawan Bahrain dan China.
Bahrain menempati peringkat ketiga dengan nilai tiga poin dari sekali imbang dan sekali kalah. Sedangkan China berada di posisi buncit setelah menelan dua kekalahan.
Mengacu pada rapor tersebut ada peluang buat Timnas Indonesia memetik poin di dua laga ini. Lantas, kapan jadwal Timnas Indonesia main melawan Bahrain dan China?
Timnas Indonesia punya catatan yang bagus dengan belum terkalahkan dalam dua pertandingan terakhirnya setelah bermain imbang 1-1 melawan Arab Saudi dan Australia (0-0).
Timnas Indonesia menempati posisi keempat dengan nilai dua poin. Tim besutan Shin Tae-yong tentunya ingin menjaga tradisi tak terkalahkan itu saat mereka berhadapan melawan Bahrain dan China.
Baca Juga
Bahrain menempati peringkat ketiga dengan nilai tiga poin dari sekali imbang dan sekali kalah. Sedangkan China berada di posisi buncit setelah menelan dua kekalahan.
Mengacu pada rapor tersebut ada peluang buat Timnas Indonesia memetik poin di dua laga ini. Lantas, kapan jadwal Timnas Indonesia main melawan Bahrain dan China?
Berikut Jadwal Timnas Indonesia vs Bahrain dan China
10 Oktober 2024
23.00 WIB Bahrain vs Indonesia di Stadion Bahrain National15 Oktober 2024
19.00 WIB China vs Indonesia di Stadion Qingdao Youth Football(yov)