Penyebab Anthony Joshua Gagal Juara Dunia Tinju 3 Kali, Apa Saja?

Selasa, 01 Oktober 2024 - 17:07 WIB
loading...
A A A
Pelatih Ben Davison mengakui bahwa ada sedikit kemacetan yang terjadi di jalan. Selain itu, AJ disebutnya muncul sedikit lebih lambat dari staf dan timnya.

"Tapi sejujurnya, dia sudah sangat siap. Kami tahu bahwa Daniel akan memulai dengan cepat. Kami akan kembali, meninjau apa saja yang bisa kami lakukan dengan lebih baik, dan mulai dari sana." ucap Davison.

3. Daniel Dubois Tampil Apik


Sejak ronde awal, Dubois berhasil mendesak Joshua. Ia bahkan membuat AJ kesulitan melancarkan pukulan jab.

Di sisi lain, sejumlah pengamat menyebut Dubois memakai strategi jitu. Ia memulai pertarungan dengan cepat dan agresif tanpa memberi kesempatan bagi Joshua.

Setelahnya, AJ pun tampak bingung dan seperti ‘kena mental’. Alhasil, Dubois cukup leluasa untuk melanjutkan serangan sampai menjatuhkannya secara pasti di ronde kelima.

Itulah sejumlah penyebab Anthony Joshua gagal juara tinju tiga kali setelah dikalahkan Daniel Dubois.
(yov)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1309 seconds (0.1#10.140)