23 Pemain Timnas ASEAN yang Merumput di Liga 1 Thailand
loading...
A
A
A
Liga 1 Thailand semakin memantapkan posisinya sebagai liga terbaik di Asia Tenggara, bahkan menduduki peringkat kedelapan di level Asia (AFC). Kualitas kompetisi yang tinggi membuat liga ini menjadi magnet bagi para pemain berbakat di kawasan ini.
Berdasarkan data yang dikutip dari Seasia Goal, Senin (20/1/2025), sebanyak 23 pemain tim nasional dari negara-negara Asia Tenggara saat ini merumput di Liga 1 Thailand. Filipina menjadi negara dengan kontribusi terbesar, mengirimkan 10 pemain nasionalnya untuk bersaing di kompetisi bergengsi tersebut.
Bukan hanya pemain tim nasional yang aktif, banyak juga pemain Asia Tenggara lainnya, yang mungkin tidak lagi menjadi bagian dari tim nasional mereka, yang memilih untuk melanjutkan berkarier di Liga 1 dan 2 Thailand. Hal ini semakin menegaskan daya tarik liga tersebut bagi para pemain sepak bola di kawasan Asia Tenggara.
Filipina: 10
Singapura: 6
Myanmar 3
Malaysia: 2
Indonesia: 2
- John-Patrick Strauss (Muangthong United)
- Justin Baas (Uthai Thani)
- Neil Etheridge (Buriram United)
- Kike Linares (Lamphun Warriors)
- Kenshiro Daniels (Nakhon Ratchasima)
- Oskari Kekkonen (Lamphun Warriors)
- Amani Aguinaldo (Rayong)
- Christian Rontini (Nongbua Pitchaya)
- Jesse Curran (Ratchaburi FC)
- Ilham Fandi (BG Pathum United)
- Ikhsan Fandi (BG Pathum United)
- Irfan Fandi (Port)
- Jordan Emaviwe (Changrai United)
- Harhys Stewart (Changrai United)
- Win Naing Tun (Changrai United)
- Maung Maung Lwin (Lamphun Warriors)
- Dion Gools (Buriram United)
- Pratama Arhan (Bangkok United)
Berdasarkan data yang dikutip dari Seasia Goal, Senin (20/1/2025), sebanyak 23 pemain tim nasional dari negara-negara Asia Tenggara saat ini merumput di Liga 1 Thailand. Filipina menjadi negara dengan kontribusi terbesar, mengirimkan 10 pemain nasionalnya untuk bersaing di kompetisi bergengsi tersebut.
Bukan hanya pemain tim nasional yang aktif, banyak juga pemain Asia Tenggara lainnya, yang mungkin tidak lagi menjadi bagian dari tim nasional mereka, yang memilih untuk melanjutkan berkarier di Liga 1 dan 2 Thailand. Hal ini semakin menegaskan daya tarik liga tersebut bagi para pemain sepak bola di kawasan Asia Tenggara.
Daftar Pemain dari Masing-Masing Negara yang Tampil di Liga 1 Thailand
Filipina: 10
Singapura: 6
Myanmar 3
Malaysia: 2
Indonesia: 2
Berikut Daftar 23 Pemain Timnas yang Merumput di Liga 1 Thailand:
1. Filipina
- Jefferson Tabinas (Buriram United)- John-Patrick Strauss (Muangthong United)
- Justin Baas (Uthai Thani)
- Neil Etheridge (Buriram United)
- Kike Linares (Lamphun Warriors)
- Kenshiro Daniels (Nakhon Ratchasima)
- Oskari Kekkonen (Lamphun Warriors)
- Amani Aguinaldo (Rayong)
- Christian Rontini (Nongbua Pitchaya)
- Jesse Curran (Ratchaburi FC)
2. Singapura
- Jacob Mahler (Muangthong United)- Ilham Fandi (BG Pathum United)
- Ikhsan Fandi (BG Pathum United)
- Irfan Fandi (Port)
- Jordan Emaviwe (Changrai United)
- Harhys Stewart (Changrai United)
3. Myanmar
- Lwin Moe Aung (Rayong)- Win Naing Tun (Changrai United)
- Maung Maung Lwin (Lamphun Warriors)
4. Malaysia
- Fergus Tierney (Nakhon Pathom)- Dion Gools (Buriram United)
5. Indonesia
- Asnawi Mangkualam (Port)- Pratama Arhan (Bangkok United)
(yov)