Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara

Sabtu, 15 Maret 2025 - 05:18 WIB
loading...
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia ke Final All England, Jaga Tradisi Juara/Badminton Indonesia/PBSI
A A A
Ganda putra Indonesia memastikan satu tempat di final All England 2025 setelah dua jagoannya merebut tiket semifinal sekaligus menjaga tradisi juara. Duet Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana dan Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin mencatat kemenangan di babak perempat final atas ganda Taiwan.

Pasangan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani terlebih dulu lolos ke semifinal setelah menumpas pasangan Taiwan, Liu Kuang Heng/Yang Po Han dua gim langsung 21-11, 21-17. Tiket semifinal kedua direbut Leo/Bagas yang mengakhiri mimpi juara Taiwan dengan kemenangan tiga gim 21-11, 20-22, 22-20.



Duet Leo/Bagas dan Fikri/Daniel menjadi harapan terakhir Indonesia untuk merebut juara di All England 2025. Ini setelah di tunggal wanita, Gregoria Mariska Tunjung mengalami kekalahan dari pemain China, Han Yue dalam dua gim 21-15, 21-17.

Pemenang sesama semifinalis Indonesia akan bertemu pasangan China, He Ji Ting/Ren Xiang Yu atau Kim Won Ho/Seo Seung Jae dari Korea Selatan di final. Dua ganda putra Indonesia menjadi harapan juara setelah juara bertahan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto tersisih di perempat final.
(aww)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Apriyani/Fadia Comeback atas Ganda Putri Taiwan
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Fajar/Rian Tembus Babak 16 Besar usai Tumbangkan Chen/Liu
Rekomendasi
PT Timah Gugat UU Tipikor...
PT Timah Gugat UU Tipikor Terkait Vonis Ganti Rugi, Pakar Hukum: Kontraproduktif
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
Berita Terkini
George Kambosos Kalahkan...
George Kambosos Kalahkan Daud Yordan jika Mau Tantang Juara IBF
1 jam yang lalu
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
2 jam yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
6 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
10 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
10 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
11 jam yang lalu
Infografis
Final Euro 2024, La...
Final Euro 2024, La Furia Roja Difavoritkan Juara Euro 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved