Preview West Ham United vs Manchester City: Awas Kejutan di Ujung Laga

Sabtu, 24 Oktober 2020 - 05:05 WIB
loading...
Preview West Ham United...
Preview West Ham United vs Manchester City: Awas Kejutan di Ujung Laga
A A A
LONDON - Manchester City akan melawat ke markas West Ham United di pekan keenam Liga Inggris 2020/2021 . The Citizens wajib mewaspadai kejutan tuan rumah di ujung laga.

Pertandingan melawan West Ham United akan berlangsung di London Stadium, Sabtu (24/10/2020) petang waktu Indonesia. Kickoff dijadwalkan pukul 18.30WIB. (Lihat Grafis: Nikon Indonesia Tutup )

Berkaca pada hasil teranyar West Ham United, Manchester City perlu mewaspadai serangan tuan rumah. Pasalnya, The Hammers baru saja menahan imbang Tottenham Hotspur, 3-3.

Pada pertandingan itu, West Ham United lebih dulu tertinggal 0-3. Namun, mereka berhasil bangkit di babak kedua hingga mencetak gol penyeimbang di menit-menit akhir pertandingan.

Soal comeback, Manchester City juga sebetulnya baru saja membuat pencapaian mirip. Menghadapi Porto di Liga Champions tengah pekan ini, City tertinggal 0-1 sebelum akhirnya menang 3-1. (Baca Juga: Soal Mason Greenwood, Ole Gunnar Solskjaer Jadi Antikritik )

Tanpa sosok gelandang Fernandinho yang dibekap cedera, Manchester City kemungkinan besar memutar otak untuk memperkuat barisan tengahnya. Lebih jauh lagi, nama Kevin De Bryune juga diragukan tampil pada pertandingan itu.

Prakiraan Susunan Pemain

West Ham United (5-4-1): Fabianski; Masuaku, Cresswell, Ogbonna, Balbuena, Coufal; Fornals, Rice, Soucek, Bowen; Antonio.
Pelatih: David Moyes.

Manchester City (4-3-3): Ederson; Ake, Garcia, Dias, Walker; Foden, Rodri, Bernardo Silva; Sterling, Aguero, Torres.
Pelatih: Josep Guardiola.
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Mo Salah Raja Liga Inggris...
Mo Salah Raja Liga Inggris Musim Ini? 8 Rekor Legenda Sudah Dilibas!
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Hasil Lengkap Liga Inggris:...
Hasil Lengkap Liga Inggris: Chelsea dan Arsenal Tumbang, MU Selamat dari Kekalahan
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Kontribusi Gol Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo, Siapa Unggul?
Mohamed Salah Lampaui...
Mohamed Salah Lampaui Rekor Gol Cristiano Ronaldo di Liga Inggris dalam Jumlah Pertandingan Lebih Sedikit!
Rekomendasi
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
51 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
3 Laga Final Manchester...
3 Laga Final Manchester City Menuju Treble Winner
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved