Ronaldinho, Legenda Brasil Terpapar Covid-19

Senin, 26 Oktober 2020 - 02:02 WIB
loading...
Ronaldinho, Legenda...
Ronaldinho mengonfirmasi dirinya positif Covid-19. Foto : Livescore
A A A
BELO HORIZONTE - Salah satu legenda hidup sepak bola Brasil Ronaldinho mengonfirmasi telah terpapar Covid-19 . Mantan bintang Barcelona itu pun kini menjalani karantina mandiri di Belo Horizonte, kediaman Ronaldinho.

Sosok yang pernah membela Tim Samba 97 di pertandingan antara 1999 dan 2013, telah memposting video ke Instagram story-nya yang mengungkapkan diagnosisnya. Pria berusia 40 tahun itu mengatakan dia tidak menunjukkan gejala dan mengisolasi diri. (Baca juga : Messi Pemain Luar Biasa, tapi Ronaldinho Tetap Terbaik Sepanjang Sejarah )

"Saya sudah di sini di BH sejak kemarin, saya datang untuk berpartisipasi dalam sebuah acara," kata Ronaldinho dilanir Marca.

"Saya mengikuti tes dan dinyatakan positif COVID. Saya baik-baik saja, tanpa gejala. Namun kita harus meninggalkan acara untuk nanti. Kita akan segera ke sana bersama. Pelukan besar!" (Baca juga : OMG! Cristiano Ronaldo Kembali Positif Covid-19 )

Ini merupakan tahun yang penuh gejolak bagi Ronaldinho bersama saudaranya Roberto Assis yang dipenjara di Paraguay pada Maret setelah memasuki negara itu dengan paspor palsu. Pasangan itu dipindahkan ke tahanan rumah di sebuah hotel Paraguay pada April setelah menjalani 32 hari penjara, dengan hukuman mereka berakhir pada Agustus.
(bbk)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Special Bola
Media Vietnam Panik...
Bola Dunia
Media Vietnam Panik Timnas Indonesia Segera Miliki Kiper Baru Pelapis Maarten Paes dan Emil Audero
Timnas Indonesia Naik...
Bola Dunia
Timnas Indonesia Naik ke Posisi 3 Klasemen Sementara Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia jika Bahrain Ditahan Arab Saudi?
Usai Protes Wasit, Real...
Liga Spanyol
Usai Protes Wasit, Real Madrid Tegaskan Siap Main di Final Copa del Rey 2024-2025 Lawan Barcelona
Rekomendasi
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
Dorong PNBP, AUKSI dan...
Dorong PNBP, AUKSI dan DJKN Jatim Perkuat Ekosistem Lelang Sukarela
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
Berita Terkini
Berapa Ukuran Standar...
Berapa Ukuran Standar Lapangan Minifootball?
1 jam yang lalu
Oleksandr Usyk vs Daniel...
Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Jilid 2 Pertarungan Juara Tak Terbantahkan
4 jam yang lalu
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
5 jam yang lalu
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
10 jam yang lalu
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
10 jam yang lalu
Kapan Jadwal Drawing...
Kapan Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Catat Tanggalnya!
11 jam yang lalu
Infografis
Alasan Platform Media...
Alasan Platform Media Sosial X Diblokir di Brasil
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved