Preview Polandia vs Belanda: Siapa Mampu Kuasai Grup?

Rabu, 18 November 2020 - 07:01 WIB
loading...
Preview Polandia vs...
Preview Polandia vs Belanda: Siapa Mampu Kuasai Grup? Foto: Liveonscore
A A A
CHORZOW - Timnas Belanda membidik kemenangan saat melawat ke markas Polandia di Grup A1 UEFA Nations League . Kedua tim sama-sama masih berpeluang lolos ke semifinal sebagai juara grup.

Pertandingan akan berlangsung di Stadion Slaski, Chorzow, Polandia, Kamis (19/11/2020) dini hari waktu Indonesia. Kickoff dijadwalkan digelar pukul 02.45WIB. (Lihat Grafis: Hasil UEFA Nations League )

Belanda saat ini duduk di peringkat kedua klasemen Grup A1 berbekal delapan poin dari lima laga. Sedangkan Polandia di posisi ketiga dengan tujuh poin dari lima laga.

Jika di waktu yang bersamaan pemuncak klasemen Grup A1, Italia, gagal menang melawan Bosnia & Herzegovina, maka pemenang duel Polandia vs Belanda ini akan keluar sebagai juara grup. Sekaligus lolos ke semifinal League A.

Tren teranyar agaknya lebih berpihak pada Belanda. Skuat yang dikomando Gini Wijnaldum baru saja menang telak 3-1 melawan Bosnia & Herzegovina. Sebaliknya, Polandia baru ditekuk Italia dengan skor 0-2.

Rekor pertemuan kedua tim juga sedikit lebih berpihak pada Belanda. Dari 16 bentrokam yang telah mereka lakoni, enam pertandingan berakhir imbang. Belanda menguasai head to head dengan tujuh kemenangan. (Baca Juga: Persahabatan Sejati Gini Wijnaldum dan Virgil van Dijk )

Meski begitu, Polandia tidak bisa dipandang sebelah mata. Mereka diperkuat penyerang terbaik musim lalu, yakni Robert Lewandowski, yang baru mengantar Bayern Muenchen menjuarai Liga Champions.

Prakiraan Susunan Pemain

Polandia: Szczesny; Bereszynski, Glik, Bednarek, Reca; Krychowiak, Moder; Szymanski, Linetty, Grosicki; Lewandowski

Belanda: Krul; Dumfries, De Vrij, Blind, Wijndal; Van de Beek, Wijnaldum, F.De Jong; Berghuis, Malen, Depay
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Pemain Keturunan Indonesia...
4 Pemain Keturunan Indonesia Grade A Incaran Timnas Indonesia yang Dipanggil Timnas Belanda
Top Skor Liga Champions...
Top Skor Liga Champions 2024/2025 Memanas: Harry Kane Kejar Serhou Guirassy
Si Kepala Emas: Inilah...
Si Kepala Emas: Inilah 10 Maestro Gol Sundulan dalam Sejarah Sepak Bola Modern
Siapa Nomor 9 Tertajam...
Siapa Nomor 9 Tertajam di Dunia? Kane, Lewandowski, atau Haaland?
Jejak Belanda di Timnas...
Jejak Belanda di Timnas Indonesia dan Liverpool: Sebuah Kebetulan atau Daya Tarik Tersembunyi?
Dari Belanda, Nigel...
Dari Belanda, Nigel De Jong Dukung Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026
PSSI Undang Timnas Belanda...
PSSI Undang Timnas Belanda Friendly Match vs Timnas Indonesia
5 Pemain dengan Gol...
5 Pemain dengan Gol Non Penalti Terbanyak di Abad 21
Timnas Indonesia Era...
Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert Disenggol Media Inggris: Pakai Nama Hindia Belanda
Rekomendasi
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Daftar Kapolda se-Indonesia...
Daftar Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi Besar-besaran Maret 2025, Ini Nama-namanya
Komisi I Sebut Revisi...
Komisi I Sebut Revisi UU TNI Penting untuk Kebutuhan Pertahanan Modern
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
7 jam yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
8 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
8 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
9 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
10 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
11 jam yang lalu
Infografis
Preview Manchester City...
Preview Manchester City vs Chelsea: Peluang Lengkapi Pesta Juara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved