Jadwal Pertandingan Uji Coba Timnas Indonesia U-19 di Spanyol

Selasa, 29 Desember 2020 - 21:01 WIB
loading...
Jadwal Pertandingan...
Jadwal Pertandingan Uji Coba Timnas Indonesia U-19 di Spanyol. Foto: PSSI
A A A
TARRAGONA - Tim nasional Indonesia U-19 saat ini menjalani pemusatan latihan (TC) di Spanyol. TC di Spanyol sebagai persiapan Garuda Nusantara mengikuti Piala AFC U-19 2020 yang berlangsung pada Maret 2021 mendatang di Uzbekistan.

Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengatakan bahwa selama di Spanyol, timnas U-19 selain menjalani latihan akan selakoni uji coba.

(Ikuti Survei SINDOnews: Mencari Calon Presiden 2024 )

"Kami sudah mendapatkan info bahwa timnas U-19 akan melawan sejumlah klub di Spanyol dan tim Arab Saudi. Tentu ini lawan-lawan yang bagus dan kuat bagi timnas U-19," kata Iriawan.
Jadwal Pertandingan Uji Coba Timnas Indonesia U-19 di Spanyol

Pada pekan ini, David Maulana dan kawan-kawan terus mengasah kemampuan di Stadion Campo Futbol Roda de Bara, Tarragona. Latihan untuk sementara dipimpin oleh asisten pelatih Nova Arianto. (Baca Juga: Timnas Indonesia U-19 Tiba di Spanyol Setelah Terbang 18 Jam )

Sementara pelatih timnas U-19, Shin Tae-yong akan menyusul ke Spanyol pada 2 Januari mendatang karena masih memimpin latihan timnas Indonesia persiapan SEA Games 2021 di Jakarta hingga 31 Desember mendatang.

Pada ajang Piala AFC U-19 2020, Garuda Muda berada di Grup A bersama tuan rumah Uzbekistan, Kamboja, dan Iran.

-Jadwal uji coba internasional Timnas U-19 di Spanyol
TanggalPertandinganStadion
3 Januari 2021Indonesia U-19 vs Gimnastic TarragonaGimnastic Tarragona Stadium
5 Januari 2021Indonesia U-19 vs Lleida Esportiu U19Stadium of CE Futbol Salou
11 Januari 2021Indonesia U-19 vs Sabadell U-19Stadium of CE Futbol Salou
20 Januari 2021Indonesia U-19 vs Ceuta U-19Field CE Futbol Salou
27 Januari 2021Indonesia U-19 vs Arab Saudi U-19Stadium of CE Futbol Salou
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
Line Up Timnas Indonesia...
Line Up Timnas Indonesia vs Australia Jika Emil Audero Cs Bisa Dimainkan
Jordi Cruyff Ungkap...
Jordi Cruyff Ungkap Kriteria Ideal Direktur Teknik Timnas Indonesia
5 Fokus Tugas Jordi...
5 Fokus Tugas Jordi Cruyff setelah Diperkenalkan Jadi Penasihat Teknis PSSI
Patrick Kluivert Menuju...
Patrick Kluivert Menuju Indonesia, Umumkan Garuda Calling?
Erick Thohir Fokus Timnas...
Erick Thohir Fokus Timnas Indonesia Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026!
Usulan Nyeleneh Ahmad...
Usulan Nyeleneh Ahmad Dhani: Jodohkan Pemain Naturalisasi dengan Wanita Indonesia
Cara Beli Tiket Indonesia...
Cara Beli Tiket Indonesia vs Bahrain, Lengkap dengan Daftar Harganya
Peringkat Akun Instagram...
Peringkat Akun Instagram Resmi Federasi Sepak Bola Asia Tenggara: Indonesia Raja Media Sosial!
Rekomendasi
Pabrik MinyaKita Tak...
Pabrik MinyaKita Tak Sesuai Takaran Resmi Ditutup, Ini Pemiliknya
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
Berita Terkini
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
16 menit yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
1 jam yang lalu
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
2 jam yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
2 jam yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
3 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
3 jam yang lalu
Infografis
2 Pemain Indonesia Borong...
2 Pemain Indonesia Borong Dua Gelar Individu di Piala AFF U-19 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved