Daftar 6 Tim di Perempat Final Liga Champions

Rabu, 17 Maret 2021 - 06:04 WIB
loading...
Daftar 6 Tim di Perempat...
Tiket perempat final Liga Champions 2020/2021 tinggal menyisakan dua tempat lagi. Itu diketahui setelah Manchester City dan Real Madrid sukses melewati rintangan di babak 16 besar / Foto: Champions League
A A A
BUDAPEST - Tiket perempat final Liga Champions 2020/2021 tinggal menyisakan dua tempat lagi. Itu diketahui setelah Manchester City dan Real Madrid sukses melewati rintangan di babak 16 besar.

Manchester City lolos ke perempat final Liga Champions usai mengalahkan Borussia Moenchengladbach dengan kemenangan agregat 4-0. Dua gol tambahan tercipta di Puskas Arena, Rabu (17/3) dini hari WIB.

Kevin de Bruyne dan Ilkay Gundogan membawa City melangkah ke perempat final. Statistik menyebut jika The Citizens telah mencetak 100 gol dalam delapan musim terakhir.



Hanya Manchester United yang masih berada di posisi pertama dengan mencetak 100 gol dalam sembilan musim secara beruntun. Rekor lain yang dicetak anak asuh Pep Guardiola mengenai clean sheet.

Man City menempati posisi ketiga dalam sejarah Liga Champions yang mencatatkan tujuh clean sheet berturut-turut. Sebelumnya, AC Milan (tujuh berakhir pada April 2005) dan Arsenal (10 berakhir pada April 2006).



Di pertandingan lainnya, Madrid menyingkirkan Atalanta dengan skor 3-1 pada laga leg kedua 16 besar Liga Champions. Los Blancos pun lolos dengan kemenangan agregat 4-1.

Real Madrid telah mencetak gol dalam 22 pertandingan terakhir selama tampil di babak sistem gugur Liga Champions. Terakhir kali mereka gagal saat melawan Manchester City di leg pertama semifinal 2015/2016.

Statistik lain juga menyebut jika Madrid telah memenangkan 12 dari 13 pertandingan terakhir mereka melawan klub Italia di kompetisi ini. Kemenangan Los Blancos tak lepas dari peran Karim Benzema , Sergio Ramos, dan Marco Asensio.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Perempat Final AFC Champions...
Perempat Final AFC Champions League Elite, Gwangju FC vs Al-Hilal: Live di iNews Pukul 23.30 WIB
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
Daftar 4 Tim yang Lolos...
Daftar 4 Tim yang Lolos ke Semifinal Liga Champions 2024/2025
Hasil Perempat Final...
Hasil Perempat Final Liga Champions: Arsenal Singkirkan Real Madrid, Lolos ke Semifinal
Ekspresi Kocak Pemain...
Ekspresi Kocak Pemain Aston Villa dan PSG saat Musik Liga Champions Tertukar Jadi Liga Europa
Hasil Perempat Final...
Hasil Perempat Final Liga Champions: Barcelona dan PSG ke Semifinal
Barcelona Bertandang...
Barcelona Bertandang ke Markas Dortmund di Leg Kedua Liga Champions, Link Nonton di Sini
Lewandowski Borong Gol,...
Lewandowski Borong Gol, Barcelona Libas Dortmund 4-0 di Liga Champions
Hasil Leg Pertama Perempat...
Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Champions: Arsenal Bantai Real Madrid, Inter Milan Bikin Kejutan!
Special Bola
3 Pemain Timnas Indonesia...
Bola Dunia
3 Pemain Timnas Indonesia yang Berpotensi Comeback Gantikan Pemain Cedera Jelang Lawan China dan Jepang, Nomor 1 Yakob Sayuri!
Jadwal Siaran Langsung...
Bola Dunia
Jadwal Siaran Langsung Bayern Munich vs Mainz 05 di Bundesliga 2024-2025, Live di iNews!
Digelar Besok! Yuk Ramaikan...
Bola Dunia
Digelar Besok! Yuk Ramaikan Okezone Fun Futsal 2025, Turnamen Futsal Antar Korporasi dan SMA Se-Jabodetabek
Rekomendasi
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
Dihadiahi Sekolah Perwira...
Dihadiahi Sekolah Perwira oleh Kapolri, Pemilik Ponpes Gratis Aiptu Jimmi: Saya Ingin Mereka Punya Masa Depan
Trust Indonesia Desak...
Trust Indonesia Desak Dewan Pers Tertibkan Media Abal-Abal yang Kerap Memeras
Berita Terkini
Charles Honoris Pimpin...
Charles Honoris Pimpin Pordasi Jakarta 2025-2029, Targetkan Ibu Kota Jadi Sentra Kuda Pacu Dunia
1 jam yang lalu
Status Pengganti Dadakan,...
Status Pengganti Dadakan, Ester Nurumi Siap Beri yang Terbaik
2 jam yang lalu
Bayern Muenchen vs FSV...
Bayern Muenchen vs FSV Mainz 05 di Pekan ke 31 Bundesliga: Malam Ini pukul 20.30 WIB, Live di iNews
3 jam yang lalu
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
7 jam yang lalu
Kisah Masa Kecil Belal...
Kisah Masa Kecil Belal Muhammad, Dulu Diremehkan Punya Etnis Arab Kini Jadi Juara UFC
8 jam yang lalu
Keseruan Cristiano Ronaldo...
Keseruan Cristiano Ronaldo vs Sandy Walsh di Liga Champions Asia Elite
8 jam yang lalu
Infografis
6 Taman di Jakarta Buka...
6 Taman di Jakarta Buka 24 Jam, Dapat Ciptakan Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved