5 Adu Jotos Sesi Latihan, Termasuk Ibrahimovic yang Sampai Masuk Rumah Sakit

Rabu, 07 April 2021 - 06:05 WIB
loading...
5 Adu Jotos Sesi Latihan,...
Chelsea bikin heboh lantaran ada pemainnya nyaris baku hantam. Ini mengingatkan publik pada perkelahian lainnya, termasuk yang dilakukan Zlatan Ibrahimovic. Foto: reuters
A A A
LONDON - Belakangan ini kamar ganti Chelsea dihebohkan lantaran ada pemainnya yang nyaris baku hantam. Bek Antonio Rudiger dan kiper Kepa Arrizabalaga diberitakan terlibat pertengkaran saat latihan.



Konon Kepa jengkel karena Rudiger terlambat mengambil bola dengan gerakan yang berbahaya. Mereka saling adu argumen dan nyaris adu jotos. Pemain Chelsea yang lain sigap melerai sehingga tidak sampai terjadi perkelahian diantara keduanya.

Baca Juga: West Ham di 4 Besar, Moyes Puji Efek Jesse Lingard: Dia Pembeda!

Pertikaian antarpemain ketika latihan atau di ruang ganti bukan kali ini saja terjadi. Tindakan indispliner seperti ini pernah berulang kali tersaji yang akhirnya berujung hukuman atau skorsing. Bahkan, ada yang sampai masuk rumah sakit. Berikut lima contoh lainnya:

1. Raheem Sterling vs Joe Gomez (Timnas Inggris)

Sterling (Manchester City) bertikai dengan Gomez (Liverpool) di tempat latihan Timnas Inggris. Keributan itu diduga karena Sterling masih belum menerima kemenangan Liverpool atas Man City, pada 2019 .

Beberapa pemain Timnas Inggris sampai harus turun tangan untuk memisahkan kedua pemain itu. Karena itu, pelatih Gareth Southgate memilih untuk meminggirkan Sterling sementara waktu sampai kondisinya lebih tenang.

2. Neymar vs Nelson Semedo (Barcelona)

Pada 2017, Neymar yang masih menjadi andalan Barcelona terkenal suka usil. Dia lalu menjahili rekannya, yakni Nelson Semedo. Penyerang asal Brasil itu me-nutmeg Semedo ketika sesi latihan. Namun, Semedo rupanya tak terima dengan ulah Neymar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Hasil Lengkap Liga Inggris:...
Hasil Lengkap Liga Inggris: Chelsea dan Arsenal Tumbang, MU Selamat dari Kekalahan
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Kontribusi Gol Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo, Siapa Unggul?
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Real Madrid vs Man City di Liga Champions: Tonton di Sini!
10 Pesepak Bola dengan...
10 Pesepak Bola dengan Bayaran Per Jam Tertinggi di Tahun 2025
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: AC Milan Tumbang, Bayern Muenchen dan Benfica Menang Tandang
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Liga Champions Manchester City vs Real Madrid di VISION+
Rekomendasi
Soal Penundaan CPNS...
Soal Penundaan CPNS dan PPPK, Prabowo: Lagi Diurus Semuanya
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
KPK Umumkan 5 Tersangka...
KPK Umumkan 5 Tersangka Kasus Bank BJB, Salah Satunya Mantan Dirut
Berita Terkini
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
38 menit yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
1 jam yang lalu
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
2 jam yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
2 jam yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
3 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
4 jam yang lalu
Infografis
17 Menteri Jokowi yang...
17 Menteri Jokowi yang Bakal Masuk Kabinet Prabowo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved