Dua Bintang Tinju Kelas Berat di Masa Depan

Senin, 12 April 2021 - 11:01 WIB
loading...
Dua Bintang Tinju Kelas...
Jared Anderson (kanan) dan Trey Lippe Morrison disebut-sebut bakal jadi bintang kelas berat di masa mendatang. Foto: Kolase
A A A
NEW YORK - Kelas berat tak pernah kekurangan petinju-petinju fenomenal. Nama Jared Anderson dan Trey Lippe Morrison disebut-sebut bakal jadi bintang di kelas berat mengingat keduanya belum terkalahkan.

Jared Anderson berusia 21 tahun tetapi punya postur monster dengan tinggi badan mencapai 199 cm. Pemuda kelahiran Ohio, Amerika Serikat, 1999 itu mengantongi rekor sembilan kemenangan tanpa pernah kalah.

Baca Juga: Dahsyatnya Bogeman Jared Anderson Meng-KO Musuhnya

Promotor tinju dunia, Bob Arum, secara terang-terangan memuji performa Jared Anderson. Berbekal rekor 9-0 dengan 9 KO, Arum yakin Anderson akan menjadi bintang kelas berat di masa depan.

Sementara Trey Lippe Morrison sudah tidak muda lagi. Monster kelas berat berusia 31 tahun ini sempat vakum dari olahraga tinju selama dua tahun, tetapi kembali dengan menegaskan rekor kemenangan ke-17 dalam kariernya.

Teranyar, putra Tommy Morrison itu merobohkan Jason Bergman dalam pertarungan singkat yang berlangsung 1 menit 27 detik. Dengan begitu, rekor Trey Lippe Morrison kini 17-0 dengan 17 KO.

Fakta bahwa kedua petinju di atas belum terkalahkan di divisinya membuat para rival di kelas berat patut khawatir. Bukan tidak mungkin salah satu dari keduanya bakal menggondol gelar juara dunia.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Oleksandr Usyk vs Daniel...
Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Jilid 2 Pertarungan Juara Tak Terbantahkan
Resmi, Rematch Oleksandr...
Resmi, Rematch Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Digelar 19 Juli: Kental Aroma Dendam!
Daniel Dubois Ancam...
Daniel Dubois Ancam Pensiunkan Oleksandr Usyk: Aku Hancurkan Dia!
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
Mike Tyson Akui Kehebatan...
Mike Tyson Akui Kehebatan Tinju Muhammad Ali: Dia Seperti T-Rex Berwajah Tampan
Biodata dan Agama Frank...
Biodata dan Agama Frank Sanchez: Monster Tinju Kuba Calon Penakluk Daniel Dubois
Tony Bellew Ramalkan...
Tony Bellew Ramalkan Usyk Pukul KO Dubois dalam Rematch: Dia Akan Menghentikannya!
Pemenang Frank Sanchez...
Pemenang Frank Sanchez vs Filip Hrgovic Mandatory Daniel Dubois
Kekejaman Filip Hrgovic...
Kekejaman Filip Hrgovic Menamatkan Karier Joe Joyce
Special Bola
Hasil Al Hilal vs Gwangju...
Liga Champion
Hasil Al Hilal vs Gwangju di Perempatfinal Liga Champions Asia Elite 2024-2025: Pesta Gol 7-0, Al Zaeem Tembus Semifinal
Kunci Sukses Rayhan...
Liga Indonesia
Kunci Sukses Rayhan Hannan Makin Moncer Bersama Persija Jakarta
Kisah Miris William...
Liga Indonesia
Kisah Miris William Marcilio yang Nasibnya Makin Tak Jelas di Arema FC, Kini Dipastikan Absen Lawan Persebaya Surabaya
Rekomendasi
Brevet dan Penghargaan...
Brevet dan Penghargaan Komjen Imam Sugianto, Eks Ajudan Presiden SBY yang Kini Jabat Waka BIN
Siti Fadila, Wisudawan...
Siti Fadila, Wisudawan Termuda UGM yang Raih Gelar Magister di Usia 22 Tahun
Kemenpar dan Universitas...
Kemenpar dan Universitas LIA Sinergi Tingkatkan SDM Pariwisata
Berita Terkini
Berapa Ukuran Standar...
Berapa Ukuran Standar Lapangan Minifootball?
31 menit yang lalu
Oleksandr Usyk vs Daniel...
Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Jilid 2 Pertarungan Juara Tak Terbantahkan
3 jam yang lalu
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
4 jam yang lalu
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
9 jam yang lalu
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
9 jam yang lalu
Kapan Jadwal Drawing...
Kapan Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Catat Tanggalnya!
10 jam yang lalu
Infografis
5 Alasan Kapal Induk...
5 Alasan Kapal Induk AS Tak Lagi Relevan dalam Perang Masa Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved