Tuchel Janjikan Laga Berbeda di Final Liga Champions

Minggu, 09 Mei 2021 - 10:03 WIB
loading...
Tuchel Janjikan Laga...
Thomas Tuchel menegaskan kemenangan melawan Manchester City di Stadion Etihad akan berbeda ketika Chelsea tampil di final Liga Champions pada 30 Mei mendatang / Foto: Twitter Squawka
A A A
MANCHESTER - Thomas Tuchel menegaskan kemenangan melawan Manchester City di Stadion Etihad akan berbeda ketika Chelsea tampil di final Liga Champions pada 30 Mei mendatang. Meski demikian, pelatih asal Jerman itu mengatakan, dua kemenangan melawan The Citizens setidaknya meningkatkan kepercayaan diri para pemain.

Tuchel merupakan salah satu aktor yang sangat berpengaruh di ruang ganti Chelsea sejak menduduki kursi pelatih menggantikan Frank Lampard. Bahkan dalam 103 hari menjabat, Tuchel berhasil mengalahkan tiga klub di enam besar klasemen Liga Primer Inggris.

BACA JUGA: Guardiola Gerutu Sterling Tak Dapat Hadiah Penalti

Statistik Tuchel jauh lebih baik ketimbang Lampard yang cuma menang dua kali melawan enam besar di Liga Primer Inggris dalam 1,5 musim menjabat sebagai pelatih Chelsea. Tuchel juga punya rekor yang bagus selama melawan Pep Guardiola di mana ia tidak terkalahkan dalam empat duel terakhirnya.

"Tentu, itu memberi kami kepercayaan diri, karena ini semua tentang kinerja dan kepercayaan diri. Kami tahu betul, saya sudah mengatakannya sebelumnya dan saya akan mengulanginya, itu tidak akan mengubah final," ungkap Tuchel dikutip dari Sky Sports, Minggu (9/5/2021).

BACA JUGA: Sadio Mane dan Thiago Bantu Liverpool Menang Atas Southampton

"Ini pertandingan yang sangat unik. Kami tidak bisa memprediksi apa yang akan terjadi, jadi Anda harus bersiap dengan baik. Kami akan mengalami beberapa perubahan lagi dan mereka akan mengalami beberapa perubahan lagi, tetapi kami tiba dengan pengetahuan bahwa kami mampu mengalahkan mereka. Inilah yang kami miliki sekarang dan ini tidak akan berubah sampai Istanbul," pungkas Tuchel.
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Hasil Lengkap Liga Inggris:...
Hasil Lengkap Liga Inggris: Chelsea dan Arsenal Tumbang, MU Selamat dari Kekalahan
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Kontribusi Gol Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo, Siapa Unggul?
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Real Madrid vs Man City di Liga Champions: Tonton di Sini!
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Liga Champions Manchester City vs Real Madrid di VISION+
Hasil Lengkap Piala...
Hasil Lengkap Piala FA: Chelsea Tersingkir, Manchester City Lolos ke Putaran Kelima
Link dan Jadwal Leyton...
Link dan Jadwal Leyton Orient vs Manchester City di The Emirates FA Cup 2024/25
Rekomendasi
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Diduga Bermotif Politik,...
Diduga Bermotif Politik, Israel Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Komunitas Druze di Suriah
PP Syarikat Islam Serahkan...
PP Syarikat Islam Serahkan Donasi untuk Gaza Palestina Rp1 Miliar
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
7 jam yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
8 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
9 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
9 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
10 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
11 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved