Ditahan Fulham, Man United Urung Menang di Old Trafford

Rabu, 19 Mei 2021 - 02:08 WIB
loading...
Ditahan Fulham, Man...
Edinson Cavani merayakan sukses mencetak gol bagi Manchester United (MU) saat menjamu Fulham pada lanjutan Liga Primer 2020/2021 di Old Trafford. Foto: reuters
A A A
MANCHESTER - Manchester United (MU) gagal memaksimalkan laga kandang kontra Fulham pada partai ke-37 Liga Primer 2020/2021 di Old Trafford. Sempat unggul, Setan Merah malah bermain 1-1.

Endison Cavani terlebih dahulu menjebol gawang tim tamu di menit ke-15 usai mendapat umpan lambung. Namun, Fulham membalasnya lewat Joe Bryan pada menit ke-76.

Akibat hasil imbang ini armada Ole Gunnar Solskjaer mendulang 71 poin atau unggullima poin dari Leicester City yangmasih punya dua laga sisa.



Jalannya Pertandingan

Babak Pertama

Bermain di kandang sendiri, Man United bisa unggul cepat ketika pertandingan baru berjalan 15 menit. Cavani yang mampu mencetak gol berkat umpan dari kaki kiper Man United, David De Gea.

Cavani melepaskan tendangan yang cukup jauh dari gawang Fulham. Striker asal Uruguay itu sangat jeli melihat kiper Fulham, yakni Alphonse Areola yang terlalu jauh dari mulut gawang.

Sadar Areola terlalu maju, Cavani pun melepaskan tendangan geledek yang tak dapat diantisipasi kiper asal Prancis itu. Skor pun 1-0 untuk keunggulan Man United atas Fulham.

Beberapa menit setelah itu, Man United justru kesulitan mencari celah di lini pertahanan Fulham. Alhasil, hingga turun minumThe Red Devilsharus puas melihat skor masih 1-0.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Kisah Noussair Mazraoui...
Kisah Noussair Mazraoui yang Berbuka Puasa di Old Trafford: Saat Iman dan Sepak Bola Berpadu
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Hasil Drawing 16 Besar...
Hasil Drawing 16 Besar Liga Europa 2024-2025: Man United vs Real Sociedad
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace
Perbandingan Statistik...
Perbandingan Statistik Altay Bayindir vs Andre Onana di Manchester United
8 Tim Lolos ke Babak...
8 Tim Lolos ke Babak 16 Besar Liga Europa 2024/2025
Jadwal dan Link Matchday...
Jadwal dan Link Matchday 8 Liga Europa 2024/2025: Jalan Panjang Menuju Puncak!
Daftar Tim Lolos ke...
Daftar Tim Lolos ke 16 Besar Liga Europa 2024-2025: Nasib Manchester United Gimana?
Rekomendasi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
42 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
6 Alasan Ribuan Narapidana...
6 Alasan Ribuan Narapidana Masuk Islam di Penjara AS Setiap Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved