Tanpa Lionel Messi, Guardiola Lanjutkan Kutukan di Liga Champions

Minggu, 30 Mei 2021 - 08:50 WIB
loading...
Tanpa Lionel Messi, Guardiola...
Pelatih Manchester City (Man City), Pep Guardiola belum bisa mematahkan kutukannya di Liga Champions. Dia kembali gagal juara tanpa bantuan Lionel Messi. Foto: reuters
A A A
PORTO - PepGuardiola belum bisa mematahkan kutukannya di Liga Champions karena kembali urung berpesta. Ini makin menegaskan anggapan dimana pelatih Manchester City (Man City) itu selalu gagal jadi raja Eropa tanpa bantuan Lionel Messi.



Guardiola merupkasan salah satu pelatih tersukses dalam sejarah sepak bola modern. Sejak mulai melatih pada 2008/2009, dia telah meraih banyak trofi. Barcelona adalah klub pertama Guardiola di dunia kepelatihan.

Juru taktik asal Spanyol itu berhasil membawa Barcelona meraih banyak kesuksesan, termasuk dua kali menjuarai Liga Champions (2008/2009 dan 2010-2011). Tapi, setelah meninggalkan Camp Nou, Guardiola tidak mampu mengulang kesuksesan di kompetisi terelite Benua Biru itu.

Banyak pihak menyebut kegagalan Guardiola di Liga Champions dikarenakan tidak adanya Messi dalam skuad. Nyatanya, selama menukangi Bayern Muenchen dan Man City, dia selalu gagal menjadi juara.

Kesempatan terbesar Guardiola untuk mematahkan kutukan itu hadir pada musim 2020/2021. Dia memimpin Man City mencapai final Liga Champions untuk berhadapan dengan wakil Liga Primer lainnya, Chelsea.

The Citizens -julukan Man City- berstatus sebagai unggulan. Akan tetapi, Man City justru kalah 0-1 dari Chelsea di Stadion do Dragao, Porto, Portugal, Minggu (30/5/2021), dini hari WIB. Semua itu akibat ulah Kai Havertz (42).

Guardiola terlihat kecewa kecewa setelah wasit meniup peluit panjang. Maklum, dia telah menunggu selama hampir 10 tahun untuk bisa merasakan lagi final Liga Champions. Tapi, malah berakhir tragis.

Padahal, Giardiola bisa mencatat sejumlah hal jika bisa menglahkan Chelsea. Selain menghentikan tren buruknya di Liga Champions, dia juga bisa mencatatkan sejarah untuk Man City. Dia seharusnya menjadi juru taktik pertama yang membawa Riyad Mahred dkk menjuarai turnamen ini.



Intinya Guardiola masih melanjutkan catatan buruknya di Liga Champions, yaitu tidak pernah juara tanpa Messi. Meski demikian, dia berhasil membawa Man City menjuarai Liga Primer dan Piala Liga Inggris.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
Daftar 8 Tim di Perempat...
Daftar 8 Tim di Perempat Final Liga Champions 2024/2025
Hasil Pertandingan Leg...
Hasil Pertandingan Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Real Madrid dan Arsenal Lolos
Hasil Leg 2 Babak 16...
Hasil Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Lolos ke Perempat Final usai Singkirkan PSV
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Link Streaming Keseruan...
Link Streaming Keseruan Leg 2 UEFA Champions League 2024/25 di VISION+
Top Skor Liga Champions...
Top Skor Liga Champions 2024/2025 Memanas: Harry Kane Kejar Serhou Guirassy
Hasil PSG vs Liverpool...
Hasil PSG vs Liverpool 0-1: Harvey Elliot Jadi Penentu Kemenangan!
Rekomendasi
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
46 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved