7 Atlet Indonesia Peraih Medali Emas Olimpiade

Jum'at, 23 Juli 2021 - 06:05 WIB
loading...
7 Atlet Indonesia Peraih...
Indonesia ikut meramaikan Olimpiade Tokyo 2020 dengan mengirimkan 28 atlet dari delapan cabor. Misi menjaga tradisi meraih medali emas siap dilaksanakan. Foto: reuters
A A A
JAKARTA - Olimpiade Tokyo 2020 akan segera dimulai. Indonesia ikut meramaikan dengan mengirimkan 28 atlet dari delapan cabang olahraga (cabor). Meski dibayang-bayangi pandemi Covid-19, kontingen Merah Putih akan berjuang sekuat tenaga untuk menjaga tradisi meraih medali.



Sejak 1952, Indonesia sudah berpartisipasi dalam perhelatan olahraga akbar empat tahunan, Olimpiade. Selama itu pula, total 32 medali dikoleksi, Bulu tangkis adalah satu-satunya cabor yang paling rajin mengumandangkan lagu Indonesia Raya.



Berikut adalah daftar atlet peraih medali emas Olimpiade

1. Alan Budikusuma

Atlet bulu tangkis yang turun di nomor tunggal putra, Alan Budikusuma berhasil menorehkan sejarah sebagai peraih medali emas Olimpiade Barcelona 1992. Di partai final, dia harus menghadapi rekan se-negaranya, Ardy Wiranata. Pertandingan berlangsung sangat ketat dan sengit, keduanya memperlihatkan perlawanan keras. Akhirnya, Alan yang berhasil merebut juara dengan skor 15-12 dan 18-13.

2. Susi Susanti

Di usianya yang baru menginjak 21 tahun, atlet yang bernama lengkap Lucia Fransisca Susi Susanti ini berhasil meraih medali emas Olimpiade Barcelona di tahun 1992 pada nomor tunggal putri bulu tangkis. Sebelum medali emas jatuh ke tangannya, Susi terlebih dahulu harus berjibaku melawan pemain Korea Selatan, Bang Soo-hyun lewat pertarungan alot tiga gim.

3. Rexy Mainaky dan Ricky Subagja
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Status Pengganti Dadakan,...
Status Pengganti Dadakan, Ester Nurumi Siap Beri yang Terbaik
Daftar Pebulu Tangkis...
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia Open 2025: Merah Putih Turunkan Skuad Terbaik!
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
Ranking BWF Usai Badminton...
Ranking BWF Usai Badminton Asia Championships 2025: Empat Ganda Putra Indonesia Kuasai 10 Besar
Komposisi Tim Indonesia...
Komposisi Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025: Ini Daftar Jagoan Bulu Tangkis Merah Putih!
Hasil BAC 2025: Bungkam...
Hasil BAC 2025: Bungkam Wakil Taiwan, Leo/Bagas Melaju ke Semifinal
Hasil BAC 2025: Jonatan...
Hasil BAC 2025: Jonatan Christie dan Rinov/Pitha Tersingkir, Indonesia Kehilangan 2 Wakil di Perempat Final
Jafar/Felisha Duo Pembunuh...
Jafar/Felisha Duo Pembunuh Raksasa Ganda Unggulan Malaysia
Special Bola
Hasil Babak Pertama...
Liga Indonesia
Hasil Babak Pertama Persib Bandung vs PSS Sleman di Liga 1 2024-2025: Gol Gustavo Franca Bawa Maung Bandung Unggul 1-0!
Daftar Pembagian Pot...
Bola Dunia
Daftar Pembagian Pot Drawing Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Ungguli Portugal hingga Swiss!
Klik di Sini! Link Live...
Liga Champion
Klik di Sini! Link Live Streaming Yokohama F Marinos vs Al Nassr di Liga Champions Asia Elite 2024-2025 di Vision+
Rekomendasi
Anies, Ganjar hingga...
Anies, Ganjar hingga Megawati Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Ammar Zoni Siap Hirup...
Ammar Zoni Siap Hirup Udara Bebas? Ini Penjelasan Kuasa Hukumnya
Kolaborasi Perusahaan...
Kolaborasi Perusahaan Asuransi Ini dan Perbankan Hadirkan Perlindungan Unik
Berita Terkini
Mengenal Klausul Rehidrasi...
Mengenal Klausul Rehidrasi dalam Tinju: Aturan yang Disorot Jelang Duel Eubank Jr vs Conor Benn
8 menit yang lalu
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Kecelakaan
47 menit yang lalu
Juara Dunia Fedor Gorst...
Juara Dunia Fedor Gorst Puji Fasilitas Pro Billiard Center
1 jam yang lalu
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Sikat Fafage Banua 2-1, Cosmo JNE Jakarta ke Final
1 jam yang lalu
Hasil Kualifikasi MotoGP...
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2025: Fabio Quartararo Rebut Pole Position!
2 jam yang lalu
Yokohama F Marinos vs...
Yokohama F Marinos vs Al Nassr Club di VISION+, Duel Perempat Final AFC Champions League Elite!
2 jam yang lalu
Infografis
6 Pekan, Houthi Tembak...
6 Pekan, Houthi Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved