Statistik Mengilau si Pirang Griezmann Lawan Athletic Bilbao

Sabtu, 21 Agustus 2021 - 08:02 WIB
loading...
Statistik Mengilau si...
Antoine Griezmann bisa menjadi ancaman serius buat lini pertahanan Athletic Bilbao saat Barcelona mengunjungi Stadion San Mames pada laga lanjutan Liga Spanyol 2021/2022, Minggu (22/8/2021) dini hari WIB / Foto: Transfermarkt
A A A
BILBAO - Antoine Griezmann bisa menjadi ancaman serius buat lini pertahanan Athletic Bilbao saat Barcelona mengunjungi Stadion San Mames pada laga lanjutan Liga Spanyol 2021/2022, Minggu (22/8/2021) dini hari WIB. Ini berkaitan dengan statistik mengilau penyerang berambut pirang selama berhadapan melawan Los Leones.

Menurut data yang dikutip dari laman resmi Barcelona, Griezmann secara total telah membukukan 15 gol dalam 22 pertandingan melawan Bilbao. Torehan itu didapat penyerang asal Prancis selama membela tiga klub berbeda, yakni Real Sociedad, Atletico Madrid, dan Barcelona.

BACA JUGA: Setahun Koeman di Barca, Ini Statistik 12 Bulan Terakhir

Di Barcelona, Griezmann sudah membukukan sembilan gol dan enam assist melawan Bilbao di semua kompetisi, termasuk dalam tiga pertemuan terakhirnya. Bisa dikatakan bahwa Griezmann tak pernah kehilangan hasratnya untuk menjebol gawang si Singa.

Rapor ini bisa dimanfaatkan Ronald Koeman untuk memetik kemenangan kedua di Liga Spanyol. Pasalnya, setiap Griezmann mencetak gol Barcelona tidak pernah menelan kekalahan melawan Bilbao.

BACA JUGA: Ingin Main 100 Laga Laga, Griezmann Siap Lampaui Rekor Gol Henry di Barca

Dengan rincian, enam kali menang dan sekali imbang. Artinya, Barcelona punya peluang untuk mencuri kemenangan tandang pertamanya di Liga Spanyol musim ini.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025: Barcelona, Liverpool, dan Inter Curi Kemenangan!
Cek Jadwal dan Link...
Cek Jadwal dan Link Streaming Barcelona vs Real Sociedad di LaLiga 2024/25
Jordi Cruyff Penasihat...
Jordi Cruyff Penasihat Teknik PSSI, Netizen: Timnas Indonesia Rasa Barcelona
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Matchday 25 LaLiga 2024/25 di VISION+
Barcelona Puncaki Klasemen...
Barcelona Puncaki Klasemen La Liga usai Bungkam Rayo Vallecano
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Matchday 24 LaLiga 2024/25 di VISION+
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Liga Champions Manchester City vs Real Madrid di VISION+
Kartu Lamine Yamal Senilai...
Kartu Lamine Yamal Senilai Rp1,6 Miliar Ubah Hidup Kolektor Australia
Rekomendasi
APUDSI dan BKPRMI Siap...
APUDSI dan BKPRMI Siap Berkontribusi dalam Pengelolaan Kopdes Merah Putih
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
Berita Terkini
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
44 menit yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
1 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
2 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
2 jam yang lalu
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
3 jam yang lalu
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
4 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Ukraina Tak...
3 Fakta Ukraina Tak Memiliki Masa Depan dalam Konflik Lawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved