Hasil Kualifikasi Piala Asia 2022: Libas Singapura, Timnas Putri Indonesia Tatap Putaran Final

Senin, 27 September 2021 - 22:25 WIB
loading...
Hasil Kualifikasi Piala...
Tim Nasional sepak bola (Timnas) Putri Indonesia sukses mengalahkan Singapura pada leg kedua Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022. Skuad Merah Putih menang 1-0. Foto: PSSI
A A A
DUSHANBE - Tim Nasional sepak bola (Timnas) Putri Indonesia sukses mengalahkan Singapura pada leg kedua Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022. Skuad Merah Putih menang 1-0 di Stadion Republican Central, Dushanbe Tajikistan, Senin (27/9/2021) malam WIB.

Hasil ini membuat Indonesia menang agregat 2-0. Dengan demikian, Garuda Pertiwi –julukan Timnas Indonesia- sukses menuju Piala Asia Wanita 2022.



Jalannya Pertandingan

Babak Pertama

Kedua tim langsung bersaing ketat sejak laga dimulai. Indonesia sendiri mendapat peluang pada menit kedelapan. Namun, tembakan Baiq Amiatun bisa ditangkap kiper Singapura, Noor Kusumawati.

Indonesia tampak mampu lebih menguasai pertandingan. Peluang pun kembali didapatkan oleh Garuda Pertiwi pada menit ke-17. Sayang, upaya Rani Mulyasari kembali ditangkap Kusumawati.

Singapura kemudian mencoba untuk membangun serangan balik. Mereka lalu nyaris memecah kebuntuan pada menit ke-22. Tetapi, upaya Danelle Tan masih bisa digagalkan kiper Indonesia, Fani.

Akhirnya Indonesia berhasil unggul pada menit ke-31. Berawal dari sepak pojok, Ocktavianti Dwi Nurmalita menemukan celah dan melepas tembakan untuk mencetak gol.

Setelah itu, Indonesia terus memberikan tekanan. Namun, penyelesaian akhir yang kurang rapih membuat mereka gagal menambah gol, dan harus mengakhiri babak pertama dengan skor 1-0.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
7 Pemain Timnas Indonesia...
7 Pemain Timnas Indonesia Termahal setelah Emil Audero Cs Jadi WNI, Siapa Saja?
Rekomendasi
Negara-negara Arab Dikecam...
Negara-negara Arab Dikecam karena Tak Berani Melawan Israel dalam Pembersihan Etnis Palestina di Tepi Barat
Kejagung Ungkap Ahok...
Kejagung Ungkap Ahok Mengetahui Impor-Ekspor Minyak Mentah Pertamina
Kisah Ajudan Pribadi...
Kisah Ajudan Pribadi Tohjaya Raja Singasari Berbalik Lawan Majikan
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
44 menit yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
1 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
1 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
2 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
3 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
3 jam yang lalu
Infografis
Libas Arab Saudi, Timnas...
Libas Arab Saudi, Timnas Indonesia Jaga Kans Lolos Tahap Berikutnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved