Hasil Rennes vs PSG: Kekalahan Perdana Les Parisiens yang Memalukan

Minggu, 03 Oktober 2021 - 20:21 WIB
loading...
A A A
Peluang PSG baru tercipta di menit 68. Adalah Mbappe yang berhasil memainkan umpan satu-dua sentuhan dengan Di Maria dan mengakhirinya dengan gol. Namun setelah wasit mengecek VAR, Mbappe lebih dulu terperangkap offside. Skor masih 2-0.

Mendekati menit terakhir, para pemain PSG sempat dibuat berdebar oleh keputusan wasit memberikan Rennes hadiah penalti. Beruntung setelah melihat VAR, keputusan itu ditarik karena Hakimi lebih dulu menyapu bola sebelum menjatuhkan Laborde.

Sampai wasit memberikan tambahan waktu selama tujuh menit, Messi dkk masih terus mengalami kebuntuan. Skor 2-0 untuk keunggulan Rennes tidak berubah hingga laga selesai.

Susunan Pemain:

RENNES XI (4-4-2): Alfred Gomis; Hamari Traore, Warmed Omari, Nayef Aguerd, Birger Meling; Benjamin Bourigeaud, Jonas Martin, Flavien Tait, Kamaldeen Sulemana; Gaetan Laborde, Martin Terrier.
Cadangan: Loic Bade, Matthis Abline, Loum Tchaouna, Baptiste Santamaria, Serhou Guirassy, Chimuanya Ugochukwu, Lorenz Assignon, Adrien Truffert, Romain Salin.
Pelatih: Bruno Genesio

PSG XI (4-2-3-1): Gianluigi Donnarumma; Achraf Hakimi, Marquinhos, Presnel Kimpembe, Nuno Mendes; Idrissa Gueye, Marco Verratti; Angel Di Maria, Lionel Messi, Neymar; Kylian Mbappe.
Cadangan: Georginio Wijnaldum, Rafinha, Leandro Paredes, Abdou Diallo, Mauro Icardi, Thilo Kehrer, Ander Herrera, Keylor Navas, Danilo Pereira.
Pelatih: Mauricio Pochettino
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil PSG vs Liverpool...
Hasil PSG vs Liverpool 0-1: Harvey Elliot Jadi Penentu Kemenangan!
Link Streaming PSG vs...
Link Streaming PSG vs Liverpool UEFA Champions League di VISION+
2 Pemain Timnas Indonesia...
2 Pemain Timnas Indonesia yang Berduel dengan GOAT
Daftar Lengkap Tim yang...
Daftar Lengkap Tim yang Lolos 16 Besar Liga Champions 2024/2025
10 Pesepak Bola dengan...
10 Pesepak Bola dengan Bayaran Per Jam Tertinggi di Tahun 2025
Mo Salah Belum Cukup...
Mo Salah Belum Cukup Lampaui Rekor Gol dan Assist Ronaldo dan Messi
10 Pemain Teratas dengan...
10 Pemain Teratas dengan Trofi Terbanyak Sepanjang Masa: Lionel Messi Kangkangi Cristiano Ronaldo
Inilah 5 Bek Kiri dengan...
Inilah 5 Bek Kiri dengan Nilai Pasar Termahal di Dunia
Rekomendasi
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
10 Alasan Amerika Serikat...
10 Alasan Amerika Serikat Tawarkan Perjanjian Gencatan Senjata ke Rusia dan Ukraina
Mantan Bos Intelijen...
Mantan Bos Intelijen Militer Israel Senang Kekacauan Melanda Suriah
Berita Terkini
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
39 menit yang lalu
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
1 jam yang lalu
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
2 jam yang lalu
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
3 jam yang lalu
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
4 jam yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
6 jam yang lalu
Infografis
Sembilan Peristiwa Penting...
Sembilan Peristiwa Penting yang Terjadi di Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved