Hasil Perempat Final Piala Uber 2020: Greysia/Apriyani Menang, Indonesia Samakan Kedudukan

Jum'at, 15 Oktober 2021 - 03:06 WIB
loading...
A A A
Wakil Thailand bermain semakin tenang sampai-sampai dapat menyamakan kedudukan menjadi 15-15. Tak lama kemudian mereka mendapatkan dua kali bola beruntung (lucky ball) hingga membawa kedudukan berbalik 17-15 untuk Thailand.

Dari momen itu ternyata Greysia/Apriyani tidak dapat membalikkan keadaan lagi. Perolehan angka mereka tertahan dan pasangan Thailand melenggang unggul 21-17.

Di gim ketiga, kedua pasangan kembali menunjukkan permainan ketat. Beberapa kali perebutan dari poin ke poin dilalui dengan rally-rally panjang.

Namun, Greysia/Apri yang lebih beruntung dengan mendapatkan poin kebanyakan dari kesalahan lawan. Mereka pun unggul lebih dulu di interval pertama dengan 11-6.

Pada interval kedua pasangan Thailand bermainan semakin ngotot. Mereka mampu menyamakan kedudukan di angka 15-15. Laga pun semakin berjalan seru dan mendebarkan.



Sampai akhirnya di poin-poin kritis, Greysia/Apri menunjukkan mental juaranya. Mereka menang dengan skor 21-19 di gim ketiga.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Final...
Hasil Lengkap Final All England 2025: Indonesia Tanpa Gelar!
Hasil Final All England...
Hasil Final All England 2025: China dan Korea Borong 2 Gelar
Jadwal Final All England...
Jadwal Final All England 2025: Leo/Bagas Harapan Gelar Indonesia!
Final All England 2025:...
Final All England 2025: Leo/Bagas Bentrok Kim Won-ho/Seo Seung-jae
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
Rekomendasi
Konten Kreator Direy...
Konten Kreator Direy Dealova Tambah Cuan Baru lewat YouTube Shopping Affiliates dan Shopee
Pembahasan RUU TNI Ngebut...
Pembahasan RUU TNI Ngebut dan Tertutup, Dasco: Rapat di Hotel Itu Terbuka, Boleh Dilihat Agendanya
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
Berita Terkini
Kisah Raja Kelas Menengah...
Kisah Raja Kelas Menengah Nick Blackwell Meregang Nyawa di Tangan Chris Eubank Jr
56 menit yang lalu
Ketika Jay Idzes Bikin...
Ketika Jay Idzes Bikin Lukaku Mati Gaya, Media Italia Kirim Pujian
2 jam yang lalu
Joe Louis Juara Kelas...
Joe Louis Juara Kelas Berat yang Hancurkan Fasisme dalam 124 Detik!
4 jam yang lalu
5 Skenario Timnas Indonesia...
5 Skenario Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Newcastle Juara Piala...
Newcastle Juara Piala Liga Inggris, Akhir Penantian 70 Tahun!
5 jam yang lalu
Hasil Lengkap Final...
Hasil Lengkap Final All England 2025: Indonesia Tanpa Gelar!
6 jam yang lalu
Infografis
Drawing Piala AFF 2024,...
Drawing Piala AFF 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved