Jesse Lingard Rela Tinggalkan Man United demi Model Seksi?

Kamis, 04 Juni 2020 - 22:02 WIB
loading...
Jesse Lingard Rela Tinggalkan...
Jesse Lingard dikabarkan bakal hengkang dari Manchester United. Foto: The Sun
A A A
MANCHESTER - Jesse Lingard dikabarkan bakal hengkang dari Manchester United. Liga Italia Serie A disebut-sebut menjadi tujuan kepindahan pemain lincah tersebut. Ada apa sebenarnya?

Dua sahabat Lingard semasa di Manchester United yakni Chris Smalling dan Ashley Young sudah lebih dulu berlabuh di Serie A. Smalling dipinjamkan ke AS Roma, sedangkan Young diboyong Inter Milan.

Kepada dua sahabatnya itu Lingard masih sering berkomunikasi. Menurut laporan The Independent, Lingard bahkan sudah tanya-tanya tentang kehidupan di Italia. (Baca juga: Roma Ingin Permanenkan Chris Smalling )

“Lingard sangat tergoda dengan kepindahan ke Serie A,” tulis The Independent dalam laporannya, dikutip The Sun, Kamis (4/6/2020).

AC Milan diyakini sebagai klub terbaik untuk pelabuhan Lingard jika United memutuskan menjualnya. Pemain 27 tahun asli Inggris itu memang menemui kendala bersaing di skuat utama Manchester United.

Suka tidak suka ada spekulasi yang menyebut keinginan Lingard pindah ke Italia tak lepas dari sosok model bertubuh seksi, Laura Bragato. Sejak pandemi virus corona menghantui, Lingard sering menghubungi model seksi asal Italia tersebut. (Baca juga: Model Majalah Dewasa Ungkap Hubungan Spesialnya dengan Lingard )
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
3 Klub Eropa yang Berminat...
3 Klub Eropa yang Berminat Rekrut Jay Idzes
Kisah Noussair Mazraoui...
Kisah Noussair Mazraoui yang Berbuka Puasa di Old Trafford: Saat Iman dan Sepak Bola Berpadu
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Mees Hilgers Terdampak...
Mees Hilgers Terdampak Kebijakan Transfer Juventus, Bakal Gabung Valencia?
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Rekomendasi
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Produsen Curang Takaran...
Produsen Curang Takaran Minyakita Berkurang, Saksikan di One On One Bersama Mentan Malam Ini
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
26 menit yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
1 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
2 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
3 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
4 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
5 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Ancam BRICS...
Donald Trump Ancam BRICS Jika Tinggalkan Dolar Amerika
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved