Tersingkir di Babak Pertama Indonesia Masters 2021, Gregoria Mariska Akui Lengah di Poin Kritis

Rabu, 17 November 2021 - 20:05 WIB
loading...
A A A
Padahal, Gregoria mengaku menargetkan untuk bermain bagus pada laga kontra Takahashi sebagai bentuk unjuk kemampuan.

Sebab di turnamen sebelumnya, Gregoria selalu mendapat hasil buruk. Pada turnamen di Eropa, dia kalah tiga kali beruntun di babak 16 besar.

“Jujur saya sebetulnya tadi enggak terlalu mikirin menang, saya ingin bagus di awal karena hasil pertandingan sebelumnya tidak terlalu bagus. Saya ingin mengeluarkan permainan terbaik,” sambungnya.



Kekalahan ini membuat wakil tunggal putri pelatnas Indonesia sudah habis di Indonesia Masters 2021. Sebelumnya, Ruselli Hartawan disingkirkan Akane Yamaguchi 12-21 dan 14-21.
(mirz)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1789 seconds (0.1#10.140)