Hasil Indonesia Open 2021: Adnan/Mychelle Balas Sikat Unggulan, Tembus 16 Besar

Selasa, 23 November 2021 - 09:12 WIB
loading...
Hasil Indonesia Open...
Adnan Maulana/Mychelle Chrystine Bandoso lolos ke babak 16 besar Indonesia Open 2021. Mereka mengalahkan pasangan Prancis, Thom Gicquel/Delphine Delrue 21-17, 21-17. Foto: PBSI
A A A
NUSA DUA - Ganda campuran Indonesia, Adnan Maulana/Mychelle Chrystine Bandoso lolos ke babak 16 besar Indonesia Open 2021 . Mereka mengalahkan pasangan Prancis, Thom Gicquel/Delphine Delrue 21-17, 21-17.



Pertarugan sengit sempat tersaji di Bali International Convention Centre, Selasa (23/11/2021). Sempat kesulitan di awal laga, Adnan/Mychelle mampu menunjukan kemampuannya di sisa pertandingan.

Di awal laga, Thom/Delphine bisa bermain agresif dengan terus menekan Adnan/Mychelle. Tim tamu mendominasi jalannya pertandingan di interval pertama dengan tempo permainan yang cepat.

Adnan/Mychelle yang sempat kesulitan mencoba mengimbangi permainan Thom/Delphine. Namun, wakil tuan rumah itu harus tertinggal tipis pada interval game pertama dengan skor 10-11.

Setelah itu Adnan/Mychelle bisa tampil lebih baik dan menyalip perolehan poin Thom/Delphine. Mereka akhirnya dapat mengunci game pertama dengan skor 21-17.

Pertandingan berjalan lebih sengit pada gim kedua. Adnan/Mychelle dan Thom/Delphine mampu melakukan jual beli serangan dan skor sangat ketat jelang interval pertama.

Namun, Adnan/Mychelle tampil lebih konsisten untuk meladeni permainan lawan. Hasilnya, mereka unggul di interval gim kedua dengan skor 11-9.



Selanjutnya, tempo permainan tidak jauh berubah, Adnan/Mychelle masih mampu untuk mendominasi pertandingan. Mereka akhirnya berhasil lolos ke babak 16 besar usai menang 21-17 di gim kedua.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Ganyang Pasangan Malaysia Chen/Toh
Kejutan! Fikri/Daniel...
Kejutan! Fikri/Daniel Singkirkan Unggulan Teratas di All England 2025
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Jonatan Christie, Ana/Tiwi, dan Putri KW Lewati Rintangan Pertama
Lika-Liku Perjalanan...
Lika-Liku Perjalanan Karier Dejan Ferdinansyah: Nyaris Pensiun Berkali-kali
Berkah Ramadan, Rian...
Berkah Ramadan, Rian Ardianto: Sahur dan Buka Puasa Ditemani Istri Tercinta
Rekomendasi
29 Kombes Pecah Bintang...
29 Kombes Pecah Bintang usai Dimutasi Kapolri pada Maret 2025, Ini Nama-namanya
Panja RUU TNI Bahas...
Panja RUU TNI Bahas Penempatan Prajurit di Jabatan Sipil Siang Nanti
Israel Mengebom Ibu...
Israel Mengebom Ibu Kota Suriah, Klaim Incar Militan Palestina
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
4 menit yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
44 menit yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
1 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
1 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
2 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
2 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Raih Dua Trofi,...
Indonesia Raih Dua Trofi, Berikut Daftar Juara Piala AFF U-16
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved