Jelang vs Newcastle, Klopp Bersabar Kondisi Joe Gomez

Kamis, 16 Desember 2021 - 16:02 WIB
loading...
Jelang vs Newcastle,...
Joe Gomes belum bisa bermain akibat cedera/Foto/90min.com
A A A
LIVERPOOL - Pelatih Liverpool Juergen Klopp bersabar atas kondisi bek tengah Joe Gomez. Menghadapi Newcastle United dalam lanjutan Liga Primer inggris 2021/2022 di Anfield, Jumat (17/12/2021) dini hari WIB, Klopp belum bisa memastikan Gomes bermain lantaran masih cedera.

Klopp masih menunggu Gomez 100% fit. The Reds -julukan Liverpool- mengeluarkan 3,5 juta poundsterling atau setara Rp73,9 miliar untuk mendatangkan Gomes dari Charlton pada 2015.



Namun, sejak bergabung dengan Liverpool pemain berusia 24 tahun itu sering mengalami cedera. Klopp tak ingin melepas Gomes di bursa pemain musim dingin Januari 2022.

Pelatih asal Jerman itu, mengatakan bukan sebagai tahun terbaik untuk Gomez karena harus mengalami cedera baru.



Tetapi, Klopp tidak ingin memaksakan pemainnya untuk segera tampil membela timnya, karena ia ingin pemainnya untuk pulih sepenuhnya dari cedera.

“Jadi, itu jelas bukan tahun terbaik bagi Joe dengan cedera dan kemudian kembali dan mengalami cedera lain karena begitulah yang terjadi,” kata Klopp dilansir dari laman resmi Liverpool, Kamis (16/12/2021).

“Kami tidak terburu-buru dalam pemulihan atau rehabilitasi dari cedera tendon, karena kami ingin memainkan pemain bermain dengan kondisi 100 persen," ucapnya.

Sementara, pelatih berusia 54 tahun itu mengatakan tidak akan meminjamkan pemainnya kepada tim lain yang berminat. Klopp menjelaskan Gomez saat ini masih membutuhkan waktu untuk pulih sepenuhnya dari cedera.

“Kami sabar dan saya pikir Joe juga sabar sekarang, begitulah situasinya. Saya tidak punya rencana untuk memberikan pinjaman kepada siapa pun di musim dingin, jadi saya tidak akan menjadi kekuatan pendorong, izinkan saya mengatakannya seperti ini. Tidak ada yang datang kepada saya dan bertanya apakah mereka bisa pergi ke suatu tempat," tegasnya.

“Joe sekarang hanya kembali untuk sekitar satu minggu yang tepat, tetapi karena keadaan dan hal-hal seperti ini dia bisa terlibat dalam skuat, tetapi dia masih membutuhkan waktu. Dia butuh waktu untuk berlatih, untuk mencapai tempat yang pernah dicapai sebelumnya," pungkasnya.
(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025: Barcelona, Liverpool, dan Inter Curi Kemenangan!
Hasil PSG vs Liverpool...
Hasil PSG vs Liverpool 0-1: Harvey Elliot Jadi Penentu Kemenangan!
Link Streaming PSG vs...
Link Streaming PSG vs Liverpool UEFA Champions League di VISION+
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Hasil Drawing 16 Besar...
Hasil Drawing 16 Besar Liga Champions 2024/2025: PSG vs Liverpool
Rekomendasi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
KPK Enggak Masalah Mantan...
KPK Enggak Masalah Mantan Juru Bicaranya Bela Hasto Kristiyanto
GP Ansor Dorong Pemerintah...
GP Ansor Dorong Pemerintah Bentuk Badan Penerimaan Negara
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
42 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Timnas China vs Indonesia:...
Timnas China vs Indonesia: Saatnya Garuda Perbaiki Sejarah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved